news-card-video
Jakarta
imsak
subuh
terbit
dzuhur
ashar
maghrib
isya

Infografis: Game of Thrones Season 7 Dibajak Lebih dari 1 Miliar Kali

12 September 2017 13:06 WIB
comment
7
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Cover Infografis Game of Thrones 7 Dibajak (Foto: Bagus Permadi/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Cover Infografis Game of Thrones 7 Dibajak (Foto: Bagus Permadi/kumparan)
ADVERTISEMENT
Serial fantasi 'Game of Thrrones' enggak cuma bikin heboh karena jalan ceritanya, tapi juga drama saat penayangan. Selama lima tahun terakhir, 'Game of Thrones' menjadi langganan sebagai serial televisi yang paling banyak dibajak.
ADVERTISEMENT
Menurut TorrentFreak dari laporan firma MUSO yang meneliti soal pembajakan, musim ke-7 'Game of Thrones' telah diunduh secara ilegal sebaanya 1,03 miliar kali! Itu artinya ada 140 juta kali download ilegal di tiap episodenya.
Sekarang bandingkan dengan pemasukan yang didapat HBO dari jalur legal... 'cuma' 32 juta penonton.
Infografis Game of Thrones 7 Dibajak (Foto: Bagus Permadi/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Infografis Game of Thrones 7 Dibajak (Foto: Bagus Permadi/kumparan)
HBO memberikan episode penutup yang lebih panjang di musim ke-7 'Game of Thrones' dengan durasi hampir 1 jam 20 menit.
Meskipun sudah diperah habis-habisan secara ilegal, episode terakhir serial adaptasi novel George R.R. Martin itu masih mampu mencetak rekor penonton dengan 12,1 juta.