Infografik: Lewat Xinjiang, China Rajut Mimpi Bangun Jalur Sutra

9 Januari 2019 18:04 WIB
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Infografik, Xianjiang dan masa depan China. (Foto: Anggoro Fajar Purnomo/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Infografik, Xianjiang dan masa depan China. (Foto: Anggoro Fajar Purnomo/kumparan)
ADVERTISEMENT
China tidak main-main dalam ambisinya membangun kembali jalur sutra. Jalur kuno yang dulu sangat membantu perekonomian China tersebut perlahan mulai difungsikan kembali, dengan membangun sarana dan prasarana secara besar-besaran.
ADVERTISEMENT
Xinjiang begitu penting bagi China. Daerah otonom terluas di negeri Tirai Bambu itu menyimpan potensi ekonomi yang luar biasa. Xinjiang adalah daerah yang menghubungkan sisi luar China dengan negara-negara besar di Eropa bahkan hingga Afrika.
Hal ini yang kemudian membuat pemerintah China begitu menjaga Xinjiang. Termasuk dari gerakan teroris yang mereka anggap berasal dari oknum Muslim Uighur.
Infografik, Xianjiang dan masa depan China. (Foto: Anggoro Fajar Purnomo/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Infografik, Xianjiang dan masa depan China. (Foto: Anggoro Fajar Purnomo/kumparan)