Perjalanan Karier Vladimir Putin, Si Pemimpin Rusia

18 Maret 2018 15:48 WIB
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Perjalanan Vladimir Putin si Pemimpin Rusia (Foto: Putri Sarah Arifina/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Perjalanan Vladimir Putin si Pemimpin Rusia (Foto: Putri Sarah Arifina/kumparan)
ADVERTISEMENT
Saat ini pemilu Presiden Rusia 2018 tengah berlangsung. Terdapat delapan kandidat yang sedang bertarung memperebutkan kursi nomor satu di Negeri Beruang Merah. Namun di antara delapan calon itu, Vladimir Putin (65) yang merupakan calon petahana adalah yang terkuat dan diprediksi menang mudah.
ADVERTISEMENT
Pemilu kali ini merupakan ke-4 kalinya yang diikuti oleh Putin. Di tiga pemilu sebelumnya --tahun 2000, 2004, dan 2012-- Putin berhasil menang dalam satu kali putaran, ya Putin berhasil meraih suara lebih dari 50 persen di tiga pemilu yang ia ikuti sebelumnya.
Kedigdayaan Putin bukanlah suatu yang instan, perlu kerja keras untuk dapat menempati posisinya saat ini. Berawal pada tahun 1975, saat dirinya memutuskan untuk bergabung dengan badan intelijen KGB selepas menuntaskan kuliahnya jurusan Hukum di Leningrad State University, Putin mulai masuk dalam pusaran pemerintahan di Rusia.
Setelah Uni Soviet runtuh, Putin sempat keluar dari KGB. Namun, tidak perlu waktu lama hingga Putin kembali ke ruang pemerintahan. Tahun 1996 ia dipercaya sebagai Wakil Kepala Departemen Manajemen Properti Presiden, dari situ kariernya semakin melejit hingga pada tahun 2000 terpilih menjadi Presiden Rusia.
ADVERTISEMENT
Bagaimana sebenarnya sepak terjang perjalanan Putin dari lulus kuliah hingga sekarang? Berikut kumparan (kumparan.com) rangkum dalam sebuah infografik:
Perjalanan Vladimir Putin si Pemimpin Rusia (Foto: Putri Sarah Arifina/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Perjalanan Vladimir Putin si Pemimpin Rusia (Foto: Putri Sarah Arifina/kumparan)