Jumlah Peminat SNMPTN yang Naik-Turun Tiap Tahunnya

20 Maret 2019 8:20 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Data SNMPTN dalam 5 Tahun Terakhir Foto: Putri Sarah Arifira/kumparan
zoom-in-whitePerbesar
Data SNMPTN dalam 5 Tahun Terakhir Foto: Putri Sarah Arifira/kumparan
ADVERTISEMENT
Jumat (22/3) bakal menjadi hari yang spesial bagi seluruh siswa SMA dan SMK se-Indonesia. Sebab di hari itu, pemerintah akan mengumumkan hasil Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi (SNMPTN) 2019 yang menentukan diterima atau enggaknya mereka di universitas impian.
ADVERTISEMENT
Untuk SNMPTN 2019 sendiri, Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) dalam rilis yang diterima kumparan menyebut dari 14.074 sekolah, sebanyak 478.070 pendaftar sudah terfinalisasi. Sedangkan untuk pendaftar Beasiswa Bidikmisi di tahun ini mencapai 135.801 siswa.
Jumlah pendaftar SNMPTN tahun ini menurun dibandingkan 2018 yang mencapai 586.155 siswa. Salah satu penyebabnya karena menurunnya kuota minimal yang diterima dari 30 persen menjadi 20 persen.
Selain itu, dalam kurun waktu 5 tahun terakhir, ternyata jumlah peserta SNMPTN selalu mengalami naik turun. Begitu pula dengan jumlah siswa yang diterima. Untuk mengetahui gambaran jelasnya, bisa kamu simak dalam infografik di bawah ini.
Data SNMPTN dalam 5 Tahun Terakhir Foto: Putri Sarah Arifira/kumparan
Bagi kalian yang mengikuti SNMPTN 2019 dapat melihat hasilnya di kumparan dengan mudah dan lancar di tautan ini.
ADVERTISEMENT