Resep Ikan Pindang, Dibuat Sarden Lebih Nikmat

Resep Masakan
Panduan supaya suami betah di rumah
Konten dari Pengguna
25 April 2022 15:12 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Resep Masakan tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi resep ikan pindang. Foto: Pixabay
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi resep ikan pindang. Foto: Pixabay
ADVERTISEMENT
Ikan pindang adalah istilah untuk ikan yang digarami dan dibumbui kemudian direbus hingga kering atau diasapi. Mendapatkan ikan sarden tidak sulit, kok, ikan ini banyak dijual di pasaran.
ADVERTISEMENT
Olahan yang umum dari ikan pindang adalah disarden. Kamu pasti familiar dengan olahan sarden yang kuahnya pedas, kemudian rasanya lezat. Nah, bagi kamu yang ingin makan ikan sarden tapi dengan bahan alami, simak resep ikan pindang di bawah ini.
Mengolah ikan pindang menjadi sarden tidaklah rumit. Kamu hanya perlu mengikuti langkah-langkah di bawah ini dan dijamin masakanmu lezat. Kamu bisa dengan bangga menyajikannya untuk keluarga tercinta, mereka pasti suka.

Resep Ikan Pindang

Dilansir dari YouTube Ika Mardatillah, ikan pindang berikut akan diolah menjadi sarden yang kuahnya nendang. Cocok disantap dengan nasi hangat, rasanya dijamin dua kali lipat lebih nikmat.
Nah, resep ikan pindang tidak sesulit yang kamu bayangkan, kan? Kamu bisa menjadi makanan ini sebagai menu harian. Yuk, praktikkan resepnya dan sajikan untuk keluarga tercinta.
ADVERTISEMENT
(ADS)