Resep Otak-otak Bakar Ikan Tuna yang Sederhana

Resep Masakan
Panduan supaya suami betah di rumah
Konten dari Pengguna
22 Februari 2022 12:43 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Resep Masakan tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Otak-Otak Bakar Ikan Tuna. Foto: Shutterstock
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Otak-Otak Bakar Ikan Tuna. Foto: Shutterstock
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Otak-otak adalah makanan khas Sumatera Selatan yang terkenal hingga Malaysia dan Singapura. Bahan utama kuliner ini adalah ikan yang dihaluskan dagingnya kemudian dibungkus daun pisang. Umumnya orang-orang menggunakan ikan tenggiri, tapi kali ini penulis akan membagikan resep otak-otak bakar ikan tuna.
ADVERTISEMENT
Selain dimasak dengan cara dibakar, sebenarnya otak-otak juga kadang digoreng. Tapi ada kelebihan tersendiri jika otak-otak diolah dengan cara dibakar. Hidangan tersebut akan lebih aromatik karena menggunakan daun pisang, sehingga selera makan pun tergugah.
Sajikan menu ini untuk keluarga karena otak-otak enak banget dijadikan pendamping nasi panas. Dijamin keluarga akan ketagihan oleh rasanya yang lezat.

Resep Otak-Otak Bakar Ikan Tuna

Cara membuat otak-otak bakar cukup mudah untuk diikuti. Bahan-bahannya sederhana dan waktu memasaknya tidak begitu lama. Untuk hasil otak-otak bakar yang enak dan anti gagal, kamu bisa mengikuti resep yang dilansir dari YouTube Mama Adeeva berikut.
Ternyata cara membuat otak-otak sangat mudah. Kamu bisa menyajikan otak-otak ini dengan sambal kacang agar lebih lezat. Resep sambal kacang bisa kamu lihat di Resep Batagor Tanpa Ikan. Yuk, cobain resepnya di rumah.
ADVERTISEMENT
(ADS)