news-card-video
Jakarta
imsak
subuh
terbit
dzuhur
ashar
maghrib
isya

Anak Tidak Minat Baca, Bagaimana Mengatasinya?

Babyologist
The trusted and resourceful media for pregnancy & maternity in Indonesia. Our vision is to make The Journey beautiful and enjoyable!
Konten dari Pengguna
21 Mei 2018 15:00 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Babyologist tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi anak membaca.  (Foto: Thinkstock)
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi anak membaca. (Foto: Thinkstock)
ADVERTISEMENT
Dengan membaca sejak dini, anak juga dilatih untuk lebih berkonsentrasi dan mengembangkan daya imajinasinya, sehingga bisa menjadi lebih kreatif. Dengan kebiasaan membaca yang baik, maka nantinya bisa memperluas wawasan mereka. Usahakan selalu mendampingi anak ketika membaca, selain anak jadi mudah mendapatkan informasi yag mereka butuhkan, hal ini juga bisa menjadi quality time bagi orangtua dan anak
ADVERTISEMENT
Namun, bagaimana jika anak tidak menunjukkan minat membaca?
1. Jadilah Panutan
Membaca  buku untuk mengalihkan perhatian anak. (Foto: Thinkstock)
zoom-in-whitePerbesar
Membaca buku untuk mengalihkan perhatian anak. (Foto: Thinkstock)
Anak-anak adalah seorang peniru ulung, maka jadilah panutan. Pancing minat membaca mereka dengan menunjukkan ketertarikan orang tua terhadap buku, nantinya mereka akan penasaran dengan apa yang orangtua mereka lakukan atau baca.
2. Membaca bersama
Ilustrasi anak dan orang tua. (Foto: Thinkstock)
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi anak dan orang tua. (Foto: Thinkstock)
Selalu rutin sediakan waktu minimal satu kali sehari untuk membaca bersama dengan anak, waktunya tidak perlu lama agar anak tidak bosan dan menganggap membaca adalah hal yang menyenangkan
3. Pilih Topik Bacaan yang Sesuai dengan Minat Anak
Rak buku dan majalah (ilustrasi). (Foto: Pixabay/Unsplash)
zoom-in-whitePerbesar
Rak buku dan majalah (ilustrasi). (Foto: Pixabay/Unsplash)
Mulailah dengan memilih isi buku yang menarik minat anak sehingga, membuat anak betah saat membaca
4. Tanamkan Sisi Menarik dari Membaca Buku
Ilustrasi anak membaca.  (Foto: Thinkstock)
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi anak membaca. (Foto: Thinkstock)
Ketika membacakan buku untuk anak, buatlah intonasi seolah-olah buku itu sangat menarik sehingga anak juga menjadi tertarik dan bersemangat untuk membacanya .
ADVERTISEMENT
Dari beberapa hal  diatas, tips yang paling penting adalah jangan terlalu memaksakan anak untuk membaca buku ketika dia memang sedang tidak mau. Dikhawatirkan akan menimbulkan rasa trauma terhadap buku. Cobalah mengajak kembali saat anak sedang memiliki mood yang bagus, jadikan membaca buku menjadi aktivitas yg menyenangkan.
Semoga bermanfaat.
By: Yunni Intan