Pilihan Young Living Essential Oilku untuk Anak

Babyologist
The trusted and resourceful media for pregnancy & maternity in Indonesia. Our vision is to make The Journey beautiful and enjoyable!
Konten dari Pengguna
19 September 2019 12:06 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Babyologist tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

Pilihan Young Living Essential Oilku untuk Anak

ADVERTISEMENT
Moms, banyak sekali yang menanyakan aku mengenai produk Young Living yang mana yang wajib punya jika mempunyai anak bayi. Disini aku mau sharing nih beberapa produk dari YL yang saya gunakan selama membesarkan anak sendiri dengan oils dan tentunya sangat membantu saya dan anak saya. Yang pasti ini BUKAN semua essential oils yang dibutuhkan untuk bayi ya. Ini hanya patokan aja sesuai pengalamanku.
ADVERTISEMENT
1. DIFFUSER
Menurutku diffuser ini wajib banget kalo punya bayi. Selain membantu tidur bayi lebih nyenyak, ruangan kamar pun akan terasa segar & bersih! Jadi moms juga ga perlu rempong bangun2 tengah malam untuk oles2.
2. LAVENDER
Ini salah satu oil yang multifungsi, tapi memang dikenal untuk merileksasikan. Kebayang kan kalo si debay rileks, moms pun pasti rileks juga!
3. LEMON
Oil wajib juga untuk menjaga daya tahan tubuh debay. Selain itu, bisa juga di diffuse untuk menjaga ruangan agar tetap segar dan bersih.
4. PEACE & CALMING
Ini oil favorit para moms karena aromanya sangat menenangkan. Siapa yang ga mau debaynya cepat tertidur pulas di jam tidurnya & ga bangun-bangun?
ADVERTISEMENT
5. DIGIZE
Oil yang memberikan kenyamanan untuk perut debay (dan moms juga). Keluhan apapun yang berhubungan sama perut, ambilah Digize mu!
6. COPAIBA
Oil yang banyak dicari para moms terutama ketika bayi menginjak usia 6-7 bulan. Tau dong kenapa? Copaiba bisa membantu agar debay tidak rewel dalam fase pertumbuhan dan perubahan tubuhnya di bulan-bulan itu.
7. V6
Minyak pijat/oles ini sih WAJIB banget ada jika memang mau menggunakan YLEO secara topikal (oles ke kulit). Selain mencegah reaksi sensitif terhadap kulit, V6 bakal membantu moms untuk lebih HEMAT dalam penggunaan YLEOnya lho.
Respon tubuh setiap orang terhadap essential oils berbeda-beda. Maka dari itu, penting sekali untuk moms mencoba satu-satu oilsnya di tubuh anak atau diffuser dan jangan menggunakannya semua oils sekaligus untuk pengguna pertama YLEO.
ADVERTISEMENT