SBMPTN 2019, Simak Daya Tampung 5 PTN di Bandung

Konten Media Partner
10 Juni 2019 13:34 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Dok. Unpad
zoom-in-whitePerbesar
Dok. Unpad
ADVERTISEMENT
BANDUNG, bandungkiwari – Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) sudah selesai dilaksanakan oleh peserta atau calon mahasiswa. Kini para calon mahasiswa bersiap-siap mendaftar Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) 2019.
ADVERTISEMENT
Jadwal pendaftaran SBMPTN 2019 mulai dibuka Senin 10 – 24 Juni 2019. Selanjutnya panitia akan mengumumkan hasilnya pada 9 Juli 2019 (pukul 15.00 WIB).
Pendaftaran SBMPTN 2019 ini sebagai seleksi dalam memperebutkan kursi yang ada di kampus negeri di Indonesia yang 5 di antaranya berada di Bandung, yakni Institut Teknologi Bandung (ITB), Universitas Padjdjaran (Unpad), Universitas Pendidikan Indonesia (UPI), Institut Seni Budaya Indonesia (ISBI) Bandung, dan Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Gunung Djati.
Berdasarkan data Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT), berikut adalah daya tampung tiap prodi yang ada di 5 kampus negeri di Bandung:
Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian (FITB). Daya Tampung: 112 (peminat pada 2018 sebanyak 1.671)
ADVERTISEMENT
Fakultas Teknik Pertambangan & Perminyakan (FTTM). Daya Tampung: 136 (peminat pada 2018: 2.928)
Fakultas Matematika & Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA). Daya Tampung: 180 (peminat pada 2018: 2.273)
Fakultas Teknik Sipil & Lingkungan (FTSL) - Kampus Ganesa. Daya Tampung: 136 (peminat pada 2018: 2.981)
Sekolah Farmasi (SF). Daya Tampung: 60 (peminat pada 2018: 1.454)
Sekolah Ilmu & Teknologi Hayati - Program Sains. Daya Tampung: 64 (peminat pada 2018: 785)
Sekolah Teknik Elektro & Informatika (STEI): Daya Tampung: 238 (peminat pada 2018: 4.804)
Fakultas Teknologi Industri (FTI) - Kampus Ganesa. Daya Tampung: 144 (peminat pada 2018: 2.365)
Fakultas Teknik Mesin & Dirgantara (FTMD). Daya Tampung: 120 (peminat pada 2018: 3.215)
ADVERTISEMENT
Sekolah Arsitektur, Perencanaan & Pengembangan Kebijakan. Daya Tampung: 68 (peminat pada 2018: 2.359)
Sekolah Ilmu & Tekno Hayati - Prog Rekayasa. Daya Tampung: 80 (peminat pada 2018: 1.171)
Fakultas Teknik Sipil Dan Lingkungan (FTSL) - Kampus Jatinangor. Daya Tampung: 32 (peminat pada 2018: 900)
Fakultas Teknologi Industri (FTI) - Kampus Jatinangor. Daya Tampung: 32 (peminat pada 2018: 758)
Fakultas Teknologi Industri (FTI) - Kampus Cirebon. Daya Tampung: 20 (peminat pada 2018: 300)
Sekolah Arsitektur, Perencanaan & Pengembangan Kebijakan (SAPPK) - Kampus Cirebon. Daya Tampung: 14 (peminat pada 2018: 317)
Fakultas Teknik Pertambangan & Perminyakan (FTTM) - Kampus Cirebon. Daya Tampung: 28 (peminat pada 2018: 0)
Jumlah Prodi : 59
ADVERTISEMENT
Pendidikan Dokter. Daya Tampung: 125 (peminat pada 2018: 6.513)
Matematika. Daya Tampung: 50 (peminat pada 2018: 1.040)
Kimia. Daya Tampung: 51 (peminat pada 2018: 1.020)
Fisika. Daya Tampung: 40 (peminat pada 2018: 633)
Biologi. Daya Tampung: 60 (peminat pada 2018: 1.316)
Statistika. Daya Tampung: 51 (peminat pada 2018: 1.478)
Agroteknologi. Daya Tampung: 151 (peminat pada 2018: 2.951)
Agribisnis. Daya Tampung: 70 (peminat pada 2018: 2.371)
Pendidikan Dokter Gigi. Daya Tampung: 70 (peminat pada 2018: 3.049)
Ilmu Peternakan. Daya Tampung: 206 (peminat pada 2018: 2.006)
Perikanan. Daya Tampung: 80 (peminat pada 2018: 1.129)
Ilmu Keperawatan. Daya Tampung: 70 (peminat pada 2018: 2.691)
Ilmu Kelautan. Daya Tampung: 51 (peminat pada 2018: 1.731)
ADVERTISEMENT
Teknologi Pangan. Daya Tampung: 60 (peminat pada 2018: 2.770)
Teknik Pertanian. Daya Tampung: 50 (peminat pada 2018: 1.289)
Farmasi. Daya Tampung: 80 (peminat pada 2018: 4.258)
Teknik Geologi. Daya Tampung: 80 (peminat pada 2018: 2.452)
Psikologi. Daya Tampung: 80 (peminat pada 2018: 4.602)
Geofisika. Daya Tampung: 30 (peminat pada 2018: 841)
Teknik Informatika. Daya Tampung: 41 (peminat pada 2018: 4.155)
Teknologi Industri Pertanian. Daya Tampung: 30 (peminat pada 2018: 921)
Teknik Elektro. Daya Tampung: 32 (peminat pada 2018: 1.211)
Kedokteran Hewan. Daya Tampung: 25 (peminat pada 2018: 783)
Ilmu Aktuaria. Daya Tampung: 35 (peminat pada 2018: 2.272)
Keperawatan PSDKU Garut. Daya Tampung: 30 (peminat pada 2018: 614)
ADVERTISEMENT
Perikanan PSDKU Pangandaran. Daya Tampung: 30 (peminat pada 2018: 174)
Peternakan PSDKU Pangandaran. Daya Tampung: 30 (peminat pada 2018: 257)
Keperawatan PSDKU Pangandaran. Daya Tampung: 30 (peminat pada 2018: 188)
Jumlah Prodi : 89
Pendidikan Matematika. Daya Tampung: 41 (peminat pada 2018: 1.202)
Pendidikan Fisika. Daya Tampung: 41 (peminat pada 2018: 544)
Pendidikan Biologi. Daya Tampung: 41 (peminat pada 2018: 1.188)
Pendidikan Kimia. Daya Tampung: 41 (peminat pada 2018: 754)
Pendidikan Ilmu Komputer. Daya Tampung: 41 (peminat pada 2018: 570)
Matematika. Daya Tampung: 41 (peminat pada 2018: 716)
Fisika. Daya Tampung: 21 (peminat pada 2018: 263)
Biologi. Daya Tampung: 21 (peminat pada 2018: 928)
ADVERTISEMENT
Kimia. Daya Tampung: 36 (peminat pada 2018: 633)
Ilmu Komputer. Daya Tampung: 41 (peminat pada 2018: 1.445)
Pendidikan Teknik Arsitektur. Daya Tampung: 27 (peminat pada 2018: 542)
Pendidikan Teknik Bangunan. Daya Tampung: 27 (peminat pada 2018: 335)
Pendidikan Teknik Elektro. Daya Tampung: 51 (peminat pada 2018: 314)
Pendidikan Teknik Mesin. Daya Tampung: 42 (peminat pada 2018: 589)
Ilmu Keolahragaan. Daya Tampung: 59 (peminat pada 2018: 662)
Teknik Elektro. Daya Tampung: 50 (peminat pada 2018: 980)
Pendidikan Teknologi Agro Industri. Daya Tampung: 36 (peminat pada 2018: 651)
Teknik Sipil. Daya Tampung: 54 (peminat pada 2018: 1.734)
Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam. Daya Tampung: 16 (peminat pada 2018: 456)
ADVERTISEMENT
Arsitektur. Daya Tampung: 27 (peminat pada 2018: 1.179)
Pendidikan Kelautan & Perikanan Kampus Serang. Daya Tampung: 48 (peminat pada 2018: 177)
Pendidikan Multimedia Kampus Cibiru. Daya Tampung: 45 (peminat pada 2018: 332)
Pendidikan Sistem & Teknologi Informasi Kampus Purwakarta. Daya Tampung: 45 (peminat pada 2018: 210)
Pendidikan Teknik Otomotif. Daya Tampung: 53 (peminat pada 2018: 0)
Sistem Informasi Kelautan Kampus Serang. Daya Tampung: 53 (peminat pada 2018: 0)
Kepelatihan Fisik Olahraga. Daya Tampung: 53 (peminat pada 2018: 0)
Rekayasa Perangkat Lunak (Kampus Upi Cibiru). Daya Tampung: 53 (peminat pada 2018: 0)
Sistem Telekomunikasi (Kampus Upi Purwakarta). Daya Tampung: 53 (peminat pada 2018: 0)
ADVERTISEMENT
Jumlah Prodi : 5
Tari. Daya Tampung: 36 (peminat pada 2018: 196)
Karawitan. Daya Tampung: 59 (peminat pada 2018: 253)
Teater. Daya Tampung: 50. (peminat pada 2018: 227)
Seni Murni. Daya Tampung: 18 (peminat pada 2018: 317)
Antropologi Budaya. Daya Tampung: 46 (peminat pada 2018: 300)
Jumlah Prodi : 16
Matematika. Daya Tampung: 35 (peminat pada 2018: 517)
Biologi. Daya Tampung: 38 (peminat pada 2018: 775)
Fisika. Daya Tampung: 18 (peminat pada 2018: 204)
Kimia. Daya Tampung: 35 (peminat pada 2018: 473)
Teknik informatika. Daya Tampung: 48 (peminat pada 2018: 1.292)
Teknik elektro. Daya Tampung: 34 (peminat pada 2018: 534)
ADVERTISEMENT
Agroteknologi. Daya Tampung: 33 (peminat pada 2018: 613) . (Iman Herdiana)