Cegah Kekerasan Seksual Dan Perundungan Siswa, Bapas Kediri Laksanakan Goes To

Balai Pemasyarakatan Kelas II Kediri
Balai Pemasyarakatan Kelas II Kediri
Konten dari Pengguna
4 Juni 2024 11:47 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Balai Pemasyarakatan Kelas II Kediri tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Cegah Kekerasan Seksual Dan Perundungan Siswa, Bapas Kediri Laksanakan Goes To School di SMK PGRI 3 dan SMK PGRI 4 Kediri
zoom-in-whitePerbesar
Cegah Kekerasan Seksual Dan Perundungan Siswa, Bapas Kediri Laksanakan Goes To School di SMK PGRI 3 dan SMK PGRI 4 Kediri
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Kediri, 22/05/2024, Bapas Kediri kembali laksanakan kegiatan “Bapas Goes To School” di SMK PGRI 3 dan 4 Kediri dengan tema "Pencegahan Kekerasan Seksual Dan Perundungan Siswa.
ADVERTISEMENT
Pada sambutan pembukaan Ka. Bapas Kediri berterima kasih atas semangat Dan antusiasme para siswa dalam mengikuti Kegiatan "Bapas Kediri Goes To School". "Akhir-akhir ini sering sekali terjadi kasus bullying Dan kekerasan seksual di kalangan pelajar, oleh karena itu kita harus lebih berhati-hati Dan mengenal tentang hukum agar kita lebih berani dalam menghadapi pelaku kasus-kasus tersebut, " jelas Yuyun.
Para narasumber memberikan pemaparan materi tentang konsekuensi kasus kekerasan seksual serta perundungan siswa (bullying). Selanjutnya Salah satu pembimbing kemasyarakatan pertama an PK Bahrudin Agung juga menambahkan paparan tentang Undang-undang ITE. Hal ini bertujuan agar para pelajar lebih bijak dalam menggunakan gawai yang dimilikinya.
Pemberian penyuluhan tersebut dikemas dengan konsep yang santai dan menarik. Terdapat pula pemberian doorprize pada pelajar yang antusias dalam mengikuti kegiatan. Kegiatan ini merupakan salah satu inovasi Bapas Kediri terkait dengan upaya pencegahan/ preventif agar remaja tidak melalukan pelanggaran hukum khususnya sesuai dengan tema kegiatan.
ADVERTISEMENT
Kegiatan ini sesuai dengan arahan Kakanwil Kemenkumham Jawa Timur, Heni Yuwono agar senantiasa memberikan pelayanan berdampak kepada masyarakat khususnya pelajar yang masih dibawah umur.
#KemenkumhamRI
#Yasonnalaoly
#Kemenkumhamjatim
#Kakanwilkemenkumhamjatim
#Heniyuwono
#Pemasyarakatan
#JatimPASTIHEBAT
#KamiPASTI
#BapasKediri
#pastiTAHU