Cara Cek Penerima BLT UMKM e-Form BRI

Berita Hari Ini
Menyajikan informasi terkini, terbaru, dan terupdate mulai dari politik, bisnis, selebriti, lifestyle, dan masih banyak lagi.
Konten dari Pengguna
23 Oktober 2020 11:17 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Hari Ini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
BLT UMKM Tahap 2. Foto: depkop.go.id
zoom-in-whitePerbesar
BLT UMKM Tahap 2. Foto: depkop.go.id
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Program Bantuan Presiden (Banpres) Produktif atau Bantuan Langsung Tunai (BLT) UMKM tahap 2 sudah mulai disalurkan. Penyaluran bantuan sebesar Rp2,4 juta tersebut dilakukan melalui Kementerian Koperasi dan UKM (Kemenkop UKM) serta Bank BRI.
ADVERTISEMENT
BLT dari Kemenkop UKM tersebut memang ditujukkan untuk membantu para pelaku UMKM dalam menghadapi krisis ekonomi akibat pandemi COVID-19. Kemenkop UKM menargetkan 12 juta pelaku UMKM sebagai penerima bantuan tersebut.
Pada tahap I, Kemenkop UKM telah menyalurkan bantuan kepada 9 juta penerima yang merupakan pelaku UMKM. Sementara pada tahap kedua, total penerima BLT ada sekitar 3 juta.
Ilustrasi uang. Foto: iStock
Sebelum mendapatkan bantuan tersebut, para pelaku UMKM harus terlebih dulu mendaftarkan usahanya ke dinas koperasi yang ada di domisi asal dengan syarat berikut ini.
ADVERTISEMENT
Jika sudah mendaftar dan lolos,Anda akan mendapatkan SMS dari Bank BRI. Selanjutnya, pendaftar dianjurkan untuk melakukan pengecekan guna memastikan apakah dana sudah dikirim ke rekening.
Untuk proses pengecekan bisa dilakukan secara online tanpa harus mendatangi BRI langsung, seperti yang dituliskan dalam Instagram resmi @kemenkopukm. Pengecekan dilakukan dengan mengakses langsung situs BRI https://eform.bri.co.id/bpum.
Berikut adalah cara mengecek penerima BLT UMKM sebesar Rp2,4 juta secara online melalui e-form BRI.
ADVERTISEMENT
(Rav)