Doa Wudhu: Niat dan Doa Setelah Wudhu yang Perlu Dipahami Umat Muslim

Berita Hari Ini
Menyajikan informasi terkini, terbaru, dan terupdate mulai dari politik, bisnis, selebriti, lifestyle, dan masih banyak lagi.
Konten dari Pengguna
31 Mei 2021 9:15 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Hari Ini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi berwudhu Foto: Pixabay
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi berwudhu Foto: Pixabay
ADVERTISEMENT
Wudhu merupakan cara umat Muslim untuk bersuci diri sebelum beribadah kepada Allah SWT. Dan untuk beberapa ibadah seperti sholat atau membaca Alquran, wudhu merupakan amalan yang wajib untuk dilakukan terlebih dahulu.
ADVERTISEMENT
Karenanya, umat Muslim perlu mengetahui tata cara serta bacaan doa berwudhu. Mulai dari niat yang hukumnya wajib hingga bacaan doa selesai wudhu yang hukumnya sunnah karena tidak termasuk ke dalam rukun wudhu.
Dalam buku Mukjizat Berwudhu oleh Drs. Oan Hasanuddin, MA., berdasarkan Alquran dan para ulama, rukun wudhu meliputi enam hal, di yakni:
Meski tidak termasuk ke dalam rukun wudhu, terdapat keutamaan untuk siapa yang mengamalkan doa selesai wudhu. Itu karena doa tersebut berisi permintaan kepada Allah agar dijadikan sebagai golongan orang-orang yang bertaubat dan bersuci (shalih).
Berikut bacaan doa wudhu yang meliputi niat wudhu serta doa selesai wudhu,dikutip dalam buku Doa-Doa Pilihan oleh Murodh Nurikhsan.
ADVERTISEMENT

Niat dan Doa Selesai Wudhu

Ilustrasi wudhu Foto: iStockphoto
نَوَيْتُ الْوُضُوْءَ لِرَفْعِ الْحَدَثِ اْلاَصْغَرِ فَرْضًا ِللهِ تَعَالَى
Nawaitul whudu-a lirof’il hadatsii ashghori fardhon lillaahi ta’aalaa
Artinya: “Saya niat berwudhu untuk menghilangkan hadast kecil fardu (wajib) karena Allah Ta'ala”
أَشْهَدُ أَنْ لآّاِلَهَ إِلاَّاللهُ وَحْدَهُ لاَشَرِيْكَ لَهُ وَأَشْهَدُ أَنَّ مُحَمَّدًاعَبْدُهُ وَرَسُوْلُهُ. اللّهُمَّ اجْعَلْنِىْ مِنَ التَّوَّابِيْنَ وَاجْعَلْنِىْ مِنَ الْمُتَطَهِّرِيْنَ
Asyhadu allâ ilâha illallâhu wahdahû lâ syarîka lahu wa asyhadu anna muhammadan ‘abduhû wa rasûluhû, allâhummaj'alnî minat tawwâbîna waj'alnii minal mutathahhirîna.
Artinya: "Aku bersaksi bahwa tidak ada Tuhan selain Allah Yang Maha Esa, tidak ada sekutu bagi-Nya, dan aku bersaksi bahwa Nabi Muhammad adalah hamba dan utusan Allah. Ya Allah, jadikanlah aku termasuk dalam golongan orang-orang yang bertobat dan jadikanlah aku termasuk dalam golongan orang-orang yang bersuci (shalih)." (Dari hadits riwayat Imam Muslim dan Imam at-Tirmidzi)
ADVERTISEMENT
(PDN)