Masuk Bursa Wagub DKI, Ini 5 Potret Rahayu Saraswati Keponakan Prabowo

Berita Heboh
Membicarakan apa saja yang sedang ramai.
Konten dari Pengguna
12 Desember 2018 11:53 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Heboh tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Masuk Bursa Wagub DKI, Ini 5 Potret Rahayu Saraswati Keponakan Prabowo
zoom-in-whitePerbesar
ADVERTISEMENT
Rahayu Saraswati Djojohadikusumo (Foto: Instagram/ @rahayusaraswati)
Rahayu Saraswati Djojohadikusumo digadang-gadang jadi Wagub DKI menggantikan Sandiaga Uno. Wanita yang biasa disapa Sara ini merupakan keponakan dari calon presiden nomor urut 02, Prabowo Subianto. Selain berparas cantik dan aktif di kegiatan politik, Sara juga merupakan seniman perfilman dan seorang ibu. Berikut 5 potret Rahayu Saraswati:
ADVERTISEMENT
1. Sebelum terjun ke dunia politik, Sara mengawali karier sebagai pemeran film 'Merah Putih' (2009) kemudian 'Gunung Emas Almayer' (2014).
2. Karier politiknya dimulai melalui organisasi sayap partai Gerindra (TUNAS) dengan menjadi kepala bidang pengembangan. Kini Sara menjadi anggota DPR RI Komisi VIII bidang Agama, Sosial, dan Pemberdayaan Perempuan.
3. Meski disibukkan dengan karier politik dan perfilman, Sara juga tak lupa dengan perannya sebagai ibu dari dua orang anak.
4. Sara juga ikut mendukung kemenangan calon presiden dan wakil presiden, Prabowo Subianto dan Sandiaga Uno, di pemilihan presiden 2019 mendatang.
5. Nama Sara disebut-sebut sebagai salah satu calon dalam bursa Wakil Gubernur DKI Jakarta menggantikan Sandiaga Uno.