BOL4 dan 3 Lagu K-Pop Enak Didengar

Konten dari Pengguna
22 Agustus 2020 14:32 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita KPOP tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Bol4. Foto: doc. instagram.com/official_bol4/
zoom-in-whitePerbesar
Bol4. Foto: doc. instagram.com/official_bol4/
ADVERTISEMENT
Ada banyak lagu K-Pop yang dirilis tahun ini dan mulai menunjukkan kekuatan mereka di chart musik beberapa bulan di awal 2020 ini. Deretan digital monster tampak mendominasi lima teratas chart musik di Korea Selatan. Salah satu di antaranya adalah lagu dari Bol4.
ADVERTISEMENT

Salah Satu Lagu Bol4 yang Enak Didengar

Berikut deretan beberapa lagu K-Pop terbaik yang bisa kamu dengarkan selama di rumah saja sebagai rekomendasi playlist di siang hari yang panas saat ini.
Eight - IU feat. Suga 'BTS'
Kolaborasi IU dan Suga 'BTS' ini memang sudah diramalkan akan jadi salah satu lagu dengan jumlah streaming tertinggi. Lagu 'Eight' kini telah mendapat sertifikasi Perfect All Kill setelah pernah menempati peringkat #1 di seluruh chart musik di Korea Selatan. Sudah dengar lagunya?
Leo - BOL4 feat. Baekhyun 'EXO'
Salah satu digital monster yang juga merilis lagu pekan lalu adalah BOL4(Bolbbalgan4). Setelah ditinggal Woo Ji Yoon, Ahn Ji Young kini berkarier solo dengan nama yang sama dan menggaet Baekhyun 'EXO' buat single pre-release untuk album barunya.
ADVERTISEMENT
Lagu berjudul 'Leo' ini sama-sama kuat di chart musik dan pernah menempati posisi 2 seperti dilihat di chart Instiz meski hingga saat ini nampaknya sangat sulit untuk menyaingi IU x Suga.
Aloha - Jo Jung Suk
Tetap bertahan di antara gempuran para digital monster, pecinta drama Korea 'Hospital Playlist' rupanya masih mengulang-ulang soundtrack drama tvN yang dibawakan oleh Jo Jung Suk tersebut. Lagu 'Aloha' pernah berada di posisi kuat di chart musik Korea Selatan dan ada di peringkat ke 3. Lagu ini menjadi satu-satunya soundtrack drama Korea di 5 besar.

Nonstop - Oh My Girl

Berkat survival show 'Queendom' nama Oh My Girl kini meroket lebih tinggi dari sebelumnya. Sebuah kebanggaan buat grup asuhan WM Entertainment ini karena lagu 'Nonstop' yang mereka rilis masih terbilang stabil di chart dan pernah menempati urutan ke 4. 'Nonstop' adalah salah satu K-Pop bop tahun ini yang sayang untuk dilewatkan begitu juga dengan BOL4.
ADVERTISEMENT
(RN)