Cara Edit PDF Online Mudah Hitungan Detik

Berita Terkini
Penulis kumparan
Konten dari Pengguna
7 November 2020 18:30 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Cara Edit PDF Online. Sumber: Kumparan.com
zoom-in-whitePerbesar
Cara Edit PDF Online. Sumber: Kumparan.com
ADVERTISEMENT
Cara edit PDF online sekarang lebih mudah dengan beberapa aplikasi online yang tersedia di website. Aplikasi ini sangat membantu dan mempermudah Anda yang ingin menyalin data berbentuk PDF.
ADVERTISEMENT
PDF atau The Portal Document Format ini biasanya sulit diedit jika tidak ubah dulu dalam bentulk file word. Walaupun PDF lebih efisien untuk membaca teks, gambar, hingga grafik, namun membutuhkan aplikasi Acrobat Reader untuk membacanya. Bahkan untuk mengeditnya perlu diubah dulu ke file lain seperti Word.
Tak perlu khawatir, teknologi yang semakin berkembang mempermudah kita untuk mengubah PDF ke dalam word. Banyak cara edit PDF Online, itu akan lebih mempermudah pekerjaan. Berikut rekomendasi aplikasi online yang bisa digunakan.

Cara Edit PDF Online, Pakai Situs Ini Saja

1. Sodapdf
Aplikasi edit PDF online kali ini akan memudahkan Anda untuk menyunting file PDF. Perlu Anda tahu, kemampuan PDF telah banyak berevolusi selama bertahun-tahun.nNamun beberapa orang masih bertahan pada pemikiran bahwa PDF adalah format statik yang tak bisa disunting.
ADVERTISEMENT
Aplikasi online penyunting PDF ini akan membuktikan sebaliknya. Edit PDF dengan memanipulasi halamannya, menggunakan tool seperti ekstrak untuk menghapus halaman atau gambar dalam file PDF aktif Anda, atau bahkan mengganti halaman tertentu dengan halaman dokumen lain. Yuk coba caranya.
Pertama, pilih file PDf yang ingin disunting dengan mengunggahnya dari komputer, atau melalui layanan penyimpanan cloud seperti Google Drive atau Dropbox. Jika Anda telah mempersiapkan file tersebut, cukup tahan-dan-letakkan ke dalam kotak yang tersedia.
Saat Anda mengunggah file, file tersebut akan dibuka di Soda PDF Online. Setelah itu Anda dapat menyunting PDF secara gratis. Cukup buat akun Soda PDF secara online untuk mengakses coba gratis Anda dan mempelajari bagaimana menyunting PDF.
ADVERTISEMENT
2. Freepdfconvert
Tidak perlu download sebuah aplikasi, Anda cukup berselancar melalui Google secara online. Buka websitenya terlebih dahulu, pastikan Anda terhubung dengan internet ya. Buka situs ini.
Setelah masuk ke dalam website Anda bisa memilih file PDF yang akan di ubah ke dalam Word. Klik pilih PDF berwarna hijau, masukan filenya. Tidak perlu menunggu waktu lama, dalam hitungan detik file Anda akan berubah menjadi word. Pilih download untuk mendapat file yang sudah berubah menjadi word.
Itu beberapa rekomendasi aplikasi cara edit PDF online. Dalam hitungan detik aja Anda sudah bisa mengedit file PDF, selamat mencoba. (AA)