Hari Besar Agustus 2022 yang Dapat Diperingati Masyarakat Indonesia

Berita Terkini
Penulis kumparan
Konten dari Pengguna
5 Januari 2022 19:49 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi hari besar Agustus 2022. Sumber: Unsplash
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi hari besar Agustus 2022. Sumber: Unsplash
ADVERTISEMENT
Agustus bisa dibilang sebagai bulan penting bagi bangsa dan masyarakat Indonesia. Pasalnya tepat pada tanggal 17 Agustus 1945 silam, bangsa Indonesia secara resmi memproklamirkan kemerdekaannya atas penjajahan. Itu sebabnya hari besar Agustus 2022 termasuk momentum yang paling dinantikan oleh masyarakat Indonesia dimana seluruh kita akan merayakan hari peringatan kemerdekaan Indonesia yang ke-77 di tahun 2022 ini.
ADVERTISEMENT
Berdasarkan Surat Keputusan Bersama (SKB) 3 Menteri yakni Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, serta Menteri Pendayagunaan Aparatur Negada dan Reformasi Birokasi Nomor 963 tahun 2021 Nomor 3 Tahun 2021, Nomor 4 Tahun 2021 tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2022, pada bulan Agustus 2022 nanti masyarakat Indonesia hanya akan mendapatkan jatah tanggal merah atau hari libur nasional di tanggal 17 Agustus saja, tepat pada perayaan HUT RI.
Ilustrasi hari besar Agustus 2022. Sumber: Unsplash

Daftar Hari Besar Agustus 2022 yang Bisa Diperingati Masyarakat Indonesia

Meski pada bulan Agustus 2022 mendatang kita hanya mendapati satu hari besar yang ditetapkan sebagai hari libur nasional, namun sebenarnya terdapat beberapa hari besar Agustus 2022 nasional dan internasional lainnya yang bisa diperingati oleh masyarakat lho!
ADVERTISEMENT
Adapun daftar hari besar Agustus 2022 yang dapat kita peringati untuk semarakan momentumnya ialah sebagai berikut sebagaimana dikutip dari beberapa sumber seperti dishub.kukarkab.go.id dan perpusnas.go.id (diakses pada 5/1/22):
ADVERTISEMENT
Itulah deretan hari besar Agustus 2022 dalam skala nasional dan internasional yang bisa diperingati oleh masyarakat Indonesia, disamping memperingati Hari Kemerdekaan RI. Semoga informasi tersebut dapat bermanfaat untuk menambah wawasan kita terkait hari-hari besar nasional dan dunia. (HAI)