Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 3 Halaman 167 untuk Belajar Mandiri

Berita Terkini
Penulis kumparan
Konten dari Pengguna
25 November 2022 18:41 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi kunci jawaban tema 4 kelas 3 halaman 167, sumber foto Aaron Burden on Unsplash
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi kunci jawaban tema 4 kelas 3 halaman 167, sumber foto Aaron Burden on Unsplash
ADVERTISEMENT
Belajar mandiri di rumah menjelang ujian akhir semester merupakan salah satu bentuk persiapan yang wajib dilakukan oleh para siswa. Salah satu cara yang paling efektif untuk belajar mandiri dengan cara mengerjakan soal-soal dengan materi yang berhubungan dengan materi ujian. Pada kesempatan kali ini akan dibahas mengenai kunci jawaban tema 4 kelas 3 halaman 167 untuk belajar mandiri.
ADVERTISEMENT

Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 3 Halaman 167

Ilustrasi kunci jawaban tema 4 kelas 3 halaman 167, sumber foto Thought Catalog on Unsplash
Pada subtema 4 untuk kelas 3 materi yang dibahas masih mengenai materi kewajiban dan hakku. Dikutip dari buku Arif Cerdas Untuk Sekolah Dasar Kelas 3 karya Christiana Umi, (2020) salah satu materi yang dibahas adalah kalimat saran. Kalimat saran sendiri adalah kalimat yang berisi pendapat, usul, dan anjuran. Kalimat saran ditandai dengan kosakata sebaiknya, alangkah baiknya, seharusnya, lebih baik, dan saya harap.
Salah satu contoh dari pengaplikasian dari kalimat saran adalah saran tentang kewajiban yang seharusnya dilakukan. Misalnya hak anak dalam berpakaian dalam keluarga adalah bersyukur dibelikan pakaian oleh orang tua, mengenakan pakaian sesuai kebutuhan, berpakaian sesuai kebiasaan yang berlaku di tempat tinggalnya.
ADVERTISEMENT
Sementara itu kewajiban anak dalam berpakaian di keluarga, misalnya adalah menjalankan kewajiban terhadap pakaian dengan baik, menjaga pakaiannya agar tidak kotor dan rusak, serta mencuci baju bila kotor.
Setelah mengetahui materi yang dibahas pada tema 4 kelas 3, selanjutnya mari kita lihat kunci jawaban tema 4 kelas 3 halaman 167.
Ayo Mengamati (Halaman 164)
Amatilah gambar berikut ini dengan cermat!
Apa yang kamu lihat pada gambar?
Apa kue kesukaanmu?
Bagaimana kue itu dibungkus?
Jawaban:
Tampak anak-anak sedang membuat kue bersama-sama. Kue tersebut dimasukkan ke dalam wadah pembungkus agar tetap higienis.
Saya suka kue klepon. Klepon adalah jajanan tradisional yang berbentuk bulat dan berwarna hijau. Di dalamnya berisi gula jawa lalu luarannya diberi parutan kelapa.
ADVERTISEMENT
Biasanya, klepon ditempatkan di wadah plastik mika yang tertutup. Sehingga kebersihan jajanan ini tetap terjaga.
Demikian adalah penjelasan mengenai kunci jawaban tema kelas 3 halaman 167 untuk bahan belajar di rumah sebelum ujian akhir. (WWN)