Apa Arti Pancasila Bagi Bangsa Indonesia? Ini Jawabannya!

Konten dari Pengguna
13 Januari 2022 9:41 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Update tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi arti Pancasila bagi bangsa Indonesia, sumber gambar oleh BPIP
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi arti Pancasila bagi bangsa Indonesia, sumber gambar oleh BPIP
ADVERTISEMENT
Pancasila merupakan dasar negara Indonesia yang dibuat oleh para pahlawan dengan penuh perjuangan dan berbagai pengorbanan. Pancasila merupakan suatu hal yang sangat berarti bagi bangsa Indonesia, sebagai dasar negara Indonesia tidak mungkin lepas dari pembentukan karakter hingga praktik sehari-hari dalam kehidupan masyarakat. Lalu, apa arti Pancasila bagi bangsa Indonesia?
ADVERTISEMENT

Arti Pancasila bagi Bangsa Indonesia

Ilustrasi arti Pancasila bagi bangsa Indonesia, sumber gambar oleh Gordon Johnson dari Pixabay
Dikutip dari laman resmin Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) (https://bpip.go.id/), arti Pancasila bagi bangsa Indonesia ditinjau dari lima sila. Kelimanya menentukan cara manusia Indonesia bersikap dan mengambil keputusan.
ADVERTISEMENT
Itulah arti Pancasila bagi bangsa Indonesia dalam menjalani kehidupan sehari-hari. (WWN)