Cara Cek BI Checking dengan Mudah Lewat Smartphone

Konten dari Pengguna
23 Juli 2021 15:41 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Update tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi cara cek BI Checking lewat smartphone. Sumber: Unsplash
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi cara cek BI Checking lewat smartphone. Sumber: Unsplash
ADVERTISEMENT
Cara cek BI Checking pada dasarnya dapat dilakukan dengan sangat mudah dan praktis oleh masyarakat. Pasalnya layanan tersebut dapat diakses secara online dan bisa dilakukan via smartphone.
ADVERTISEMENT
Bagi yang belum tahu, BI Checking merupakan layanan informasi yang berisikan informasi riwayat kredit debitur yang tercatat dalam sistem informasi debitur atau SID. Umumnya informasi tersebut banyak dipergunakan untuk mengajukan pinjaman kredit perbankan seperti kartu kredit, Kredit Kendaraan Bermotor (KKB), Kredit Tanpa Agunan (KTA), ataupun Kredit Pemilikan Rumah (KPR). Sederhanyanya, cara cek BI Checking itu dilakukan untuk mengetahui apakah calon debitur dapat memenuhi syarat untuk mendapatkan pinjaman kredit atau tidak.

Cara Cek BI Checking Via Smartphone dengan Mudah

Saat ini sendiri, BI (Bank Indonesia) Checking dilaporkan telah berganti nama menjadi Sistem Layanan Informasi Keuangan (SLIK) sejaka (18/3) lalu, dan dialihkan dari BI ke Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Peralihan sistem informasi debitur (SID) itu sendiri telah diatur dalam Undang-Undang Nomor 21 Tahun 2011.
ADVERTISEMENT
Agar cara cek BI Checking lewat smartphone semakin lancar, maka Anda bisa menyiapkan beberapa dokumen yang perlu diunggah dalam proses registrasi tadi. Adapun yang perlu disiapkan antaralain foto KTP, foto/scan NPWP dan Akta Pendirian untuk badan usaha. Semoga informasi tadi dapat bermanfaat! (HAI)
ADVERTISEMENT