Whatsapp Web Siap Saingi Zoom, Begini Cara Video Call Whatsapp tanpa Aplikasi

Konten dari Pengguna
27 Oktober 2020 14:16 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Update tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Whatsapp Web, Foto: WABetaInfo
zoom-in-whitePerbesar
Whatsapp Web, Foto: WABetaInfo
ADVERTISEMENT
Dilansir dari Wabetainfo (27/10/2020), Whatsapp baru saja merilis versi terbarunya untuk pengguna whatsapp web dengan versi 2.2043.7. Pembaharuan Whatsapp Web ke dalam versi terbaru didukung dengan fitur panggilan. Fitur terbaru Whatsapp Web ini memungkinkan melakukan panggilan suara dan video langsung dari layar komputer.
ADVERTISEMENT
Karena masih dalam tahap penyempurnaan, fitur ini masih belom bisa dijajal oleh para pengguna Whatsapp Web. WABetaInfo pun membagikan beberapa tangkapan layar terkait tampilan jendela yang akan muncul yangmana pengguna bisa menerima atau menolak panggilan masuk. Fitur ini pun juga dapat digunakan untuk panggilan suara maupun video group. Lantas, bagaimana cara penggunaannya?

Cara Melakukan Panggilan Video pada Whatsapp Web

Panggilan masuk Whatsapp Web, Foto: Dok. WABetaInfo
Cara melakukan panggilan video melalui Whatsapp Web pun cukup mudah. Berikut adalah cara video call melalui Whatsapp Web:
ADVERTISEMENT
Selain cara diatas, pengguna Whatsapp Web juga memungkinkan untuk menerima panggilan masuk melalui layar PC maupun Laptop. Canggih bukan? Selamat Mencoba! (RYFA)