We Miss You, John

Konten dari Pengguna
7 Maret 2020 10:10 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Eka Sari Lorena tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
John Lennon dan Yoko Ono, Keystone Features Foto: Getty Images
zoom-in-whitePerbesar
John Lennon dan Yoko Ono, Keystone Features Foto: Getty Images
ADVERTISEMENT
John Lennon & Yoko Ono adalah salah satu pasangan paling dikenal dunia. Khususnya, ya buat kalangan musisi atau pencinta seni atau pencinta The Beatles. Yoko Ono bahkan disebelin fans the Beatles karena dituding jadi alasan bubarnya the Beatles.
ADVERTISEMENT
Selain hubungan mereka dengan the Beatles, John Lennon & Yoko Ono terkenal dengan kampanye “Bed-In for peace”. Kampanye perdamaian itu dilakukan di Hotel Hilton di Amsterdam dan di Hotel Queen Elizabeth di Montreal.
Di belakang tempat tidur mereka ada poster-poster dengan tulisan: Hair Peace. Bed Peace. Maklum, mereka hidup di era perang masih banyak di dunia. Dan, proses tanpa kekerasan, diyakini John dan Yoko, dapat mengubah dunia.
Eka Sari Lorena dan keluar. Dok: Eka Sari Lorena
Hingga kini, foto kampanye “Bed-In for peace” itu yang paling dikenang orang walau John Lennon sudah tiada pada tahun 1980.
Tanggal 8 Desember 2019, tepat 39 tahun setelah kepergian John, Yoko Ono pun menulis di twitter untuk John, “After 39 years, Sean, Julian and I still miss him. Imagine all the people living life in peace."
ADVERTISEMENT
Lagu Favourite kami dari the late John Lennon adalah Woman...
And woman
Hold me close to your heart
However distant, don't keep us apart.
After all it is written in the stars.
We miss you John Marcellinus Silalahi. However distant, don't keep us a part.