Cara Beli Barang di TikTok, Ternyata Gampang Banget!

Generasi Milenial
Generasi Milenial
Konten dari Pengguna
23 September 2022 10:55 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Generasi Milenial tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
TikTok Shop. Foto: TikTok
zoom-in-whitePerbesar
TikTok Shop. Foto: TikTok
ADVERTISEMENT
TikTok kini merupakan salah satu media sosial paling populer di dunia. Namun, selain membagikan video, foto, atau live stream, sekarang orang-orang juga bisa beli barang di TikTok shop.
ADVERTISEMENT
Seperti yang diketahui, TikTok identik dengan video-video pendeknya yang menarik perhatian. Hanya, belakangan di beberapa video ada yang mengiklankan dan bahkan berjualan.
Barang yang dijual di TikTok pun beragam, mulai dari baju, makanan, alat elektronik, benda-benda unik, hingga barang kebutuhan sehari-hari. Sekarang persis seperti e-commerce.
Buat yang ingin membeli barang yang dipromosikan di video TikTok, ternyata caranya mudah banget, lho. Ada dua caranya. Berangkat dari sana, buat yang belum tahu, berikut cara beli barang di TikTok yang mudah dan simpel.
Ilustrasi TikTok. Foto: Irfan Adi Saputra/kumparan

Cara dari produk yang disematkan pada video

ADVERTISEMENT

Cara mencari produk spesifik

Jadi, begitulah cara beli barang di TikTok. Selamat berbelanja! (bob)