Konten dari Pengguna

Sikat Gigi, Mencegah Ngemil di Malam Hari

Hijab Lifestyle
All about hijab.
20 September 2018 8:16 WIB
clock
Diperbarui 14 Maret 2019 21:06 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Hijab Lifestyle tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Assalamualaikum kawan hijabers, ngemil di malam hari memang sangat enak ya kawan hijabers, apalagi cemilannya yang sangat kita sukai. Tetapi ada ga sih cara efektif untuk menghilangkan rasa kebiasaan ngemil di malam hari?
( Foto : @nensuria/freepik )
ADVERTISEMENT
Jawabannya ada kawan hijabers,ternyata dan ternyata sikat gigi cara yang cukup efektif untuk menghilangkan rasa ingin ngemil dimalam hari, mengapa? Karena dengan kita sudah menggosok gigi dimalam hari akan merasa sayang untuk ngemil karena kita akan sikat gigi kembali dan biasanya rasa malas akan sikat gigi kembali membuat kita tidak jadi ngemil kawan hijabers.
( Foto : @yanalya/freepik )
Nah, bagaimana menurut kalian kawan hijabers? kalau menurut ku sangat ampuh karena aku merasakannya sendiri kawan hijabers.