Cara Cek Sertifikat Vaksin ke-1 PeduliLindungi di Aplikasi dan Website

Konten dari Pengguna
8 September 2021 17:45 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi sertifikat vaksin COVID-19. Foto: Melly Meiliani/kumparan
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi sertifikat vaksin COVID-19. Foto: Melly Meiliani/kumparan
ADVERTISEMENT
Cara cek sertifikat vaksin ke-1 PeduliLindungi sangatlah mudah. Untuk mengecek sertifikat vaksin, kamu bisa cek melalui website atau aplikasi PeduliLindungi.
ADVERTISEMENT
Jika sertifikat vaksin sudah terbit, maka kamu tinggal mengunduh dan menyimpannya di HP. Jadi, kamu tidak perlu lagi membuka website atau aplikasi saat membutuhkannya.
Namun, ada pula masyarakat yang sertifikat vaksinnya belum muncul. Untuk mengatasi hal tersebut, kamu bisa langsung melaporkannya. Umumnya, sertifikat vaksin akan muncul dalam satu atau dua hari setelah melakukan vaksinasi.
Seperti yang kita ketahui, sertifikat vaksin menjadi syarat untuk masuk ke fasilitas publik dan menggunakan transportasi umum. Maka dari itu, kamu harus segera mengecek sertifikat vaksin.
Lantas, bagaimana cara cek PeduliLindungi cek sertifikat vaksin ke-1. Berikut ini adalah penjelasannya.

Cara Cek Sertifikat Vaksin ke-1 PeduliLindungi

1. Cara Download PeduliLindungi Sertifikat Vaksin ke-1 di Website

Melalui website PeduliLindungi, kamu bisa mengikuti cara-caranya di bawah ini:
ADVERTISEMENT
Cara cek sertifikat vaksin. Foto: Nada Shofura/kumparan
Cara cek sertifikat vaksin. Foto: Nada Shofura/kumparan
Cara cek sertifikat vaksin. Foto: Nada Shofura/kumparan
Cara cek sertifikat vaksin. Foto: Nada Shofura/kumparan
Cara cek sertifikat vaksin. Foto: Nada Shofura/kumparan

2. Cara Cek PeduliLindungi.id Sertifikat Vaksin ke-1

Selain website, cara yang lebih mudah lagi juga bisa menggunakan aplikasinya di Google Play Store dan App Store. Berikut ini adalah cara ceknya:
ADVERTISEMENT
Cara cek sertifikat vaksin. Foto: Nada Shofura/kumparan
Itulah beberapa cara cek sertifikat vaksin ke-1 PeduliLindungi lewat aplikasi dan situs. Semoga bermanfaat!
(HDZ)