Kode Remot TV China Universal, Ini Cara Setting-nya

Konten dari Pengguna
6 Desember 2021 8:17 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Kode Remot TV China. Sumber foto: Unsplash
zoom-in-whitePerbesar
Kode Remot TV China. Sumber foto: Unsplash
ADVERTISEMENT
Banyak orang yang mencari tahu kode remot TV China terlengkap. Pasalnya, banyak orang yang mengalami kendala saat menggunakan remot TV.
ADVERTISEMENT
TV menjadi salah satu peralatan elektronik sebagai media hiburan. Terdapat banyak merek TV yang dijual. Merek yang paling laris adalah TV buatan China, karena merek TV tersebut memiliki kualitas yang tidak kalah saing dan harganya cukup terjangkau. Hal itulah yang membuat merek TV China laris di pasaran.
Terkadang, satu masalah yang pernah dialami oleh pemilik TV adalah remot yang hilang atau rusak. Namun, jarang sekali penjual remot TV orisinal dari merek tersebut.
Sebagai alternatifnya, pemilik TV bisa menggunakan kode remot TV valid yang bisa digunakan untuk semua merek TV China. Simak penjelasan berikut ini.

Daftar Kode Remot TV China Universal

Kode Remot TV China. Sumber foto: Unsplash
Jika kamu salah satu orang yang membutuhkan kode remot TV merek China, maka bisa menggunakan kode remot Joker sebagai alternatifnya.
ADVERTISEMENT
Joker merupakan salah satu remot TV universal yang cukup populer. Namun, penggunaannya harus disertai kode yang sesuai dengan tipe dan merek smart TV yang terpasang agar tombol berfungsi dengan baik. Berikut adalah kode remot yang dikutip dari Codes for Universal Remotes:

1. Kode Remot Joker Polytron LED

Polytron adalah salah satu merek TV yang cukup populer dan merupakan produk buatan Indonesia. Berikut ini adalah kode remot TV China LED untuk Polytron:

2. Kode Remot TV Samsung

Remot universal bisa digunakan untuk TV LED atau pun TV tabung merek Samsung, berikut ini adalah kodenya:
ADVERTISEMENT

3. Kode Remot Joker TV LG

LG juga merupakan salah satu merek TV yang terkenal di Indonesia. Banyak orang yang menggunakannya di rumah. Kode remot Joker juga bisa digunakan untuk TV merek ini dengan tipe LED.

Cara Memasukan Kode Remot TV China

Kode Remot TV China. Sumber foto: Unsplash
Jika kamu sudah mengetahui daftar kode dari remotnya, maka langkah selanjutnya adalah memasukkannya ke program TV. Mengutip laman Lifewire, berikut adalah tutorialnya:
ADVERTISEMENT
Kini, kamu sudah tahu daftar kode remot TV China yang bisa kamu coba dengan remot universal Joker. Ikuti panduan di atas untuk mencobanya!
(SAN)