KaSPK Arosbaya Awali Tugas Dengan Sholat Shubuh Berjamaah

Humas Polres Bangkalan
Tim Dokumentasi dan Publikasi Humas Polres Bangkalan
Konten dari Pengguna
10 Mei 2018 13:41 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Humas Polres Bangkalan tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
KaSPK Arosbaya Awali Tugas Dengan Sholat Shubuh Berjamaah
zoom-in-whitePerbesar
ADVERTISEMENT
Tribratanewsbangkalan.com - KaSPK Polsek Arosbaya Aiptu Rahmat Sujono Selain melaksanakan tugas pokok sehari - harinya sebagai pelayan, pelindung, dan pengayom masyarakat di Kecamatan Tanah Merah.
ADVERTISEMENT
Anggota Polsek Arosbaya tersebut juga melakukan sholat Shubuh berjamaah dengan masyarakat di masjid Besar Arosbaya, Desa Arosbaya, Kecamatan Arobaya, Kabupaten Bangkalan dengan imam ustazd Kurdi, Kamis (10/05/18) pukul 04.12 Wib.
Seusai melakukan sholat Shubuh, Aiptu Rahmad Sujono memberikan himbauan kepada masyarakat Desa Arosbaya agar membantu tugas Kepolisian untuk membantu tugas Kepolisian dalam menjaga keamanan dan ketertiban untuk mensukseskan pilkada yang aman dan damai.
Kapolsek Arosbaya IPTU Pudji, S.H. melalui Kasubbag Humas Polres Bangkalan AKP Bidarudin, S.H. mengatakan "Sudah menjadi kebiasaan kita sebagai anggota Polsek Arosbaya seusai melaksanakan sholat 5 waktu berjamaah dengan masyarakat selalu memberikan himbauan agar masyarakat paham dan mengerti untuk membantu tugas kepolisian" Ungkapnya. (Fir/Eko)