Pastikan Keamanan Malam Hari, Karutan Sampang Kontrol Blok Hunian

Humas Rutan Sampang
Bekerja sebagai Humas di Rutan Sampang
Konten dari Pengguna
30 Januari 2023 14:55 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Humas Rutan Sampang tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Karutan Sampang melakukan kontrol blok hunian
zoom-in-whitePerbesar
Karutan Sampang melakukan kontrol blok hunian
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
SAMPANG - Nugroho Dwi Wahyu Ananto dengan didampingi oleh Fajarisman Ka. KPR serta Komandan Jaga melaksanakan kontrol keliling di seluruh blok hunian. Dalam kegiatan tersebut Nugroho melakukan inspeksi untuk memastikan seuruh Warga Binaan dalam keadaan aman. Kegiatan ini mendapat respon yang positif dari warga binaan, mereka merasa senang atas perhatian langsung dari Karutan Sampang.
ADVERTISEMENT
Dalam kesempatan tersebut, Nugroho tidak lupa untuk menyapa Warga Binaan dan melakukan obrolan ringan. Dalam sesi obrolan Karutan Sampang memberikan nasihat kepada Warga Binaan, “Saya berharap agar anda semua tidak mengulangi kesalahan yang sama kedepannya dan saya berharap agar anda semua bisa menjadi insan yang lebih baik setelah bebas dari Rutan Sampang, terlebih lagi saya meminta kepada seluruhnya untuk selalu menjaga kebersihan kamar hunian dan patuh terhadap aturan yang berlaku di sini” ujarnya.
Diakhir kegiatan tersebut, dapat dipastikan seluruh Warga Binaan Rutan Sampang dalam kondisi tertib dan aman. (Humas Rutan Sampang)
Karutan Sampang bersama Regu Pengamanan melakukan kontrol blok hunian
Karutan Sampang berikan arahan kepada jajaran keamanan