Karutan Kraksaan Beri Buku Rekening Gaji kepada CPNS

Humas Rutan Kraksaan
ASN pada Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia RI
Konten dari Pengguna
26 April 2022 13:06 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Humas Rutan Kraksaan tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Karutan saat memberikan buku rekening kepada salah satu CPNS pada selasa (26/04). (HumasRutanKraksaan)
zoom-in-whitePerbesar
Karutan saat memberikan buku rekening kepada salah satu CPNS pada selasa (26/04). (HumasRutanKraksaan)
ADVERTISEMENT
KRAKSAAN – Setelah mulai melaksanakan tugas sejak 2 April 2022, Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Angkatan 2021 sudah bisa tersenyum pada Selasa (26/04). Pasalnya, 10 CPNS Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas II B Kraksaan secara resmi mendapatkan buku rekening gaji. Gaji yang diterima, nantinya akan dikirimkan ke rekenging Bank Rakyat Indonesia (BRI).
ADVERTISEMENT
Penyerahan buku rekening diserahkan langsung oleh Kepala Rutan Kraksaan, Bambang Irawan saat melaksanakan apel. Karutan mengucapkan selamat kepada para CPNS yang secara resmi juga sudah mendapatkan gaji dan THR karena sudah mendekati Hari Raya Idul Fitri 1443 H.
Karutan juga berpesan kepada CPNS agar memanfaatkan gajinya dengan sebaik-baiknya yang saat ini para CPNS masih menerima gaji sebesar 80 %. (Humas Rutan Kraksaan)