Kritik Ketum Pemuda Muhammadiyah Soal Kuda Troya di KPK dan Pansus DPR

22 Agustus 2017 17:52 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Ketum Pemuda Muhammadiyah Dahnil Anzar Simanjuntak melontarkan kritik. Dia menyinggung perihal kuda troya di KPK.
ADVERTISEMENT
Lewat video yang dikirimkan, Selasa (22/8), Dahnil menyampaikan, selama ini tidak ada sikap yang terang atau pembelaan dari pimpinan KPK atas tuduhan pada Novel.
"Ada kuda troya, punya motif pelemahan secara masif dari dalam KPK," beber Dahnil.
Selain itu, dia juga menyinggung soal pansus Hak Angket KPK. Yang dia persoalkan, keterangan Miryam soal tekanan dari oknum Komisi III DPR malah tak diusik.
Novel Baswedan (Foto: Antara/Monalisa)