Head to Head Malawi vs Zimbabwe Jelang Piala Afrika 2021

Info Bola
Info Bola adalah story berita bola hari ini, jadwal terkini, tentang pemain, sepak bola Liga indonesia, Eropa, dan dunia.
Konten dari Pengguna
14 Januari 2022 10:38 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Info Bola tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Para pemain Timnas Malawi sedang merayakan selebrasi gol. Foto: instagram.com/malawiflames
zoom-in-whitePerbesar
Para pemain Timnas Malawi sedang merayakan selebrasi gol. Foto: instagram.com/malawiflames
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Malawi dan Zimbabwe akan beradu tangguh pada pertandingan kedua Grup B Piala Afrika 2021. Pertandingan ini nantinya bakal digelar di Stade Omnisports de Bafoussam pada Jumat (14/1) malam WIB.
ADVERTISEMENT
Hingga kini, Malawi sama sekali belum berada dalam performa terbaik sehingga harus berada di peringkat ke-3 dengan koleksi 0 poin. Kekalahan dari Guinea 0-1 pada laga perdana kemarin membuat anak asuh Ronny Van Geneugden harus bekerja ekstra jika masih ingin lolos ke babak selanjutnya.
Tak jauh beda, Zimbabwe juga tampil melempem sehingga duduk di dasar klasemen. Hal ini merupakan buntut dari performa buruk anak asuh Lalchand Rajput saat menghadapi Senegal sehingga harus tunduk dengan skor 0-1 pada (10/1).
Jika dilihat dari bentrokan terakhir kedua tim pada 2021 kemarin, Malawi dan Zimbabwe tampil sama kuat dengan skor 2-2. Dengan hasil tersebut, siapakah yang akan keluar sebagai pemenang dalam laga nanti?

Head to Head Malawi vs Zimbabwe

ADVERTISEMENT