kumplus- Opini Insan Ridho- Mobil Listrik

Menganulir Mobil Listrik sebagai Jawaban Krisis BBM

Insan Ridho Chairuasni
Pekerja Transportasi. Lulusan MSc Transport Planning and Engineering di Newcastle University, Inggris.
25 Maret 2022 13:08 WIB
·
waktu baca 6 menit
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Presiden Joko Widodo pekan lalu meresmikan pabrik mobil listrik pertama di Indonesia yang mengawali produksi massal mobil listrik secara lokal. Dengan hadirnya pabrik ini, komitmen pemerintah untuk mendukung industri mobil listrik makin terbukti. Ini buah dari regulasi pemerintah termasuk Peraturan Presiden Nomor 55/2019 tentang Percepatan Program Kendaraan Listrik Berbasis Baterai untuk Transportasi Jalan.
Perkembangan mobil listrik ini menjadi fokus utama pemerintah. Dalam acara peresmian yang sama, Jokowi menyatakan bahwa transisi besar-besaran dari mobil berbahan bakar fosil ke mobil listrik yang ramah lingkungan akan mulai dilakukan. Yang patut dicatat, pernyataan presiden ini berbarengan dengan momentum krisis BBM di dunia.
Sepanjang Maret 2022 ini, harga minyak mentah Brent konsisten berada di level tinggi. Nilainya bahkan sempat mencapai lebih dari USD140 per barel pada pekan pertama. Ini adalah rekor tertinggi harga minyak mentah Brent selama 13 tahun terakhir. Hingga saat ini, pemerintah tengah melakukan kalkulasi soal kemungkinan adanya kenaikan harga BBM. Potensi kenaikan harga BBM ini tentunya tidak terdengar merdu bagi sebagian besar masyarakat.
Lanjut membaca konten eksklusif ini dengan berlangganan
Keuntungan berlangganan kumparanPLUS
check
Ribuan konten eksklusif dari kreator terbaik
check
Bebas iklan mengganggu
check
Berlangganan ke newsletters kumparanPLUS
check
Gratis akses ke event spesial kumparan
check
Bebas akses di web dan aplikasi
Kendala berlangganan hubungi [email protected] atau whatsapp +6281295655814
Sedang memuat...0 Konten
Sedang memuat...0 Konten
Sedang memuat...0 Konten
Sedang memuat...0 Konten
Sedang memuat...0 Konten