Foto: Menikmati Pagi di Puncak Gunung Prau

Jamal Mahfudz
Publisher & Creator www.yukjelajah.com
Konten dari Pengguna
21 Juli 2019 8:24 WIB
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jamal Mahfudz tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Berada di puncak Gunung Prau saat pagi hari, seperti berada dalam bingkai imajinasi. Saat matahari mulai muncul, terlihat pendaran cahayanya menimpa ujung-ujung rumput yang membasah karena tetesan embun, tampak indah berkilau. Belum lagi kabut tipis yang menyelimuti kaki gunung dan lautan awan putih yang bergerak perlahan menembus angin, tampak begitu memesona.
ADVERTISEMENT
Gunung Prau yang terletak di Wonosobo, Jawa Tengah, disebut juga dengan ‘Gunung Seribu Bukit’ karena memang memiliki banyak perbukitan. Dengan ketinggian 2.565 meter di atas permukaan laut (mdpl), gunung ini memang cocok sebagai destinasi wisata petualangan.
Nge-camp di puncak Gunung Prau dengan latar belakang Gunung Sindoro dan Gunung Sumbing (Foto : Jamal Mahfudz)
Menikmati sunrise (Foto : Jamal Mahfudz)
Menikmati pagi hari (Foto : Jamal Mahfudz)
Swafoto bersama (Foto : Jamal Mahfudz)
Camp di ujung Prau (Foto : Jamal Mahfudz)
Camp di antara rerumputan (Foto : Jamal Mahfudz)
Suasana cerah di pagi hari (Foto : Jamal Mahfudz)
Tracking melintasi perbukitan (Foto : Jamal Mahfudz)
Mendirikan tenda dengan latar belakang gunung (Foto : Jamal Mahfudz)