ayobuatbaik.com Ciptakan senyum dari rumah ke rumah lewat 50 Porsi Buah Berkah!

FILANTROPIA
Kanal Berita Filantropi Indonesia
Konten dari Pengguna
24 Maret 2022 13:40 WIB
ยท
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari FILANTROPIA tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Berbuat baik memang selalu menjadi hal yang diutamakan dalam Islam salah satunya berbuat baik kepada tetangga. Hidup di lingkungan yang sama membuat kita menjadi satu kelompok masyarakat yang saling membutuhkan. Tidak jarang saat kita melakukan acara-acara besar, yang datang membantu pasti tetangga kita selain keluarga sendiri.
Menjadi baik adalah kewajiban kita semua. Begitu juga yang telah dilakukan oleh ayobuatbaik.com beberapa waktu lalu lewat program berbagi 50 porsi buah berkah untuk tetangga, mengetuk pintu rumah satu ke pintu rumah yang lain, membuka hati banyak orang, dan ciptakan senyum di wajah masing-masing.
Jangan lupa berbuat baik untuk tetangga kita maupun untuk banyak orang di luar sana. Terlebih sebentar lagi kita semua akan menyambut bulan Ramadhan.
ADVERTISEMENT
Kami yakin banyak yang ingin menyalurkan kebaikannya bersama ayobuatbaik.com. Apalagi saat ini kami memiliki 6 program baru sebagai ladang menaman amal kebaikan. Apa aja sih?
Jangan sampai bulan Ramadhanmu nggak diisi oleh kebaikan berbagi, padahal di bulan suci tersebut semua akan dilipatgandakan. Nggak mau dong Ramadhannya berakhir sia-sia. Yuk bisa yuk tabung banyak kebaikan sebagai bekal hari akhir bersama ayobuatbaik.com.
Mari wujudkan kebaikan sekarang juga bersama ayobuatbaik.com. Percaya deh kebaikan itu nggak pernah bawa sesuatu yang tidak baik, ia bahkan mampu mengubah hati yang gelisah menjadi lebih tenang.
ADVERTISEMENT
Jika ada pertanyaan, silakan hubungi ABBI.