Cara ke Kasablanka Hall Naik Kereta dan Transjakarta dengan Mudah

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
Konten dari Pengguna
10 Agustus 2023 10:50 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Cara ke Kasablanka Hall Naik Kereta. Foto hanya ilustrasi. Sumber foto: Unsplash/Haidan
zoom-in-whitePerbesar
Cara ke Kasablanka Hall Naik Kereta. Foto hanya ilustrasi. Sumber foto: Unsplash/Haidan
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Para pengunjung harus tahu cara ke Kasablanka Hall naik kereta dan transjakarta agar tidak tersesat. Kasablanka Hall berlokasi di Kota Kasablanka Lt. 3, Jl. Casablanca Raya kav. 88, RT.3/RW.14, Menteng Dalam, Kec. Tebet, Kota Jakarta Selatan, DKI Jakarta.
ADVERTISEMENT
Kasablanka Exhibition Hall adalah gedung yang cukup sering dijadikan tempat untuk mengadakan konser atau acara besar lainnya. Para pengunjung dapat pergi ke Kasablanka Hall dengan menggunakan kereta ataupun transjakarta.

Cara ke Kasablanka Hall

Cara ke Kasablanka Hall Naik Kereta. Foto hanya ilustrasi. Sumber foto: Unsplash/Abdulloh Fauzan
Mengutip dari buku berjudul Kebangkitan Angkutan Umum di Indonesia, Dwi Wahyu Hidayat dkk (2022:41), kereta dan bus merupakan angkutan umum favorit masyarakat karena murah, cepat, dan bebas macet. Berikut jalur yang dapat pengunjung tempuh.

1. Jalur Bus ke Kasablanka Hall

ADVERTISEMENT

2. Titik Keberangkatan Bis ke Kasablanka Hall

3. Titik Pemberhentian Bis Dekat Kasablanka Hall

4. Pemberhentian Kereta Api Dekat Kasablanka Hall

Itulah cara ke Kasablanka Hall naik kereta dan transjakarta dengan cepat tanpa tersesat. Para pengunjung dapat memilih menggunakan bus ataupun KRL commuter line. Ada beberapa titik pemberhentian dan titik kedatangan yang memudahkan para pengunjung. (Gin)
ADVERTISEMENT