Informasi Harga Sewa Skuter di Kebun Raya Bogor Terbaru

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
Konten dari Pengguna
8 Juni 2022 20:17 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Harga Sewa Skuter di Kebun Raya Bogor, Foto: unsplash/Elvira Syamsir
zoom-in-whitePerbesar
Harga Sewa Skuter di Kebun Raya Bogor, Foto: unsplash/Elvira Syamsir
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Kebun Raya Bogor merupakan tempat wisata yang terkenal di Kota Bogor. Memiliki area yang sangat luas, tentu akan lelah jika berkeliling dengan jalan kaki. Namun jangan khawatir, karena pihak Kebun Raya menawarkan beberapa fasilitas untuk berkeliling. Salah satunya dengan menyewa skuter. Dengan harga sewa skuter di Kebun Raya Bogor yang terjangkau, berkeliling di sana menjadi tidak melelahkan.
ADVERTISEMENT
Sebelum membahas harga sewa skuter, kami akan memberikan informasi umum seputar Kebun Raya Bogor. Dilansir dari laman tataruang.kotabogor.go.id/ luas dari Kebun Raya Bogor mencapai 14.892 m2 dengan jumlah koleksi tanaman sekitar 222 suku (famili), 1.257 marga, 4.423 spesies dan 13.684 spesimen. Jumlah koleksi yang sangat banyak tersebut tentu membutuhkan area yang luas untuk menyimpan dan merawatnya.

Informasi Harga Sewa Skuter di Kebun Raya Bogor Terbaru

Harga Sewa Skuter di Kebun Raya Bogor, Foto: unsplash/Let's Kick
Untuk berkeliling di area Kebun Raya yang luas, berikut informasi tentang harga sewa skuter di Kebun Raya Bogor terbaru.
Harga sewa skuter di Kebun Raya Bogor pengunjung diberi tarif sebesar Rp40.000-45.000 dengan durasi sewa 30 menit. Selain skuter, ada juga pilihan kendaraan lain yang bisa disewa oleh pengunjung seperti, sepeda, golf car mini, dan juga shuttle bus.
ADVERTISEMENT
Untuk penyewaan sepeda tersedia beberapa jenis sepeda. Seperti sepeda keranjang dan sepeda listrik. Harga yang ditawarkan untuk setiap jenis kendaraan juga berbeda. Berikut daftar lengkap penyewaan kendaraan di Kebun Raya Bogor:
Sebelum menyewa kendaraan tersebut, kamu perlu menyiapkan beberapa hal dan mengikuti prosedur sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
Sangat mudah bukan cara menyewa kendaraan di Kebun Raya? Jadi pastikan jika kamu berkunjung ke sana untuk menyewa kendaraan, terutama sewa skuter untuk berkeliling Kebun Raya ya!
Demikianlah informasi seputar harga sewa skuter di Kebun Raya Bogor. Semoga informasi ini membantu kamu yang ingin berkeliling Kebun Raya Bogor menggunakan skuter. Selamat berlibur!(Prima)