50 Contoh Soal Trial Test BUMN 2024 dan Jawabannya

Kabar Harian
Menyajikan beragam informasi terbaru, terkini dan mengedukasi.
Konten dari Pengguna
29 April 2024 12:12 WIB
·
waktu baca 11 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Kabar Harian tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi contoh soal Trial Test BUMN 2024. Foto: Aprillio Akbar/ANTARA FOTO
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi contoh soal Trial Test BUMN 2024. Foto: Aprillio Akbar/ANTARA FOTO
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Contoh soal Trial Test BUMN 2024 bisa dijadikan bahan belajar sebelum mengikuti seleksi tersebut. Trial Test BUMN merupakan percobaan yang dilaksanakan sebelum tes tulis daring untuk mencoba server dan perangkat peserta.
ADVERTISEMENT
Adapun contoh soal Trial Test BUMN 2024 akan dibagikan di artikel ini, lengkap dengan jawabannya. Simak selengkapnya berikut!

Contoh Soal Trial Test BUMN 2024

Ilustrasi contoh soal Trial Test BUMN 2024. Foto: Pexels/Alexander Suhorucov
Ada tiga jenis soal yang akan diujikan dalam tes BUMN, yaitu tes wawasan kebangsaan (TWK), tes kompetensi dasar (TKD), dan tes AKHLAK. Sebelum dilakukan tes, peserta mendapatkan Trial Test BUMN dengan mengerjakan soal-soal sesuai dengan kisi-kisi tes.
Dirangkum dari buku Tes BUMN, Jitu Menembus Tes BUMN oleh A. A. Nariswari, dan sumber lainnya, berikut ini contoh soal Trial Test BUMN 2024:

Tes Wawasan Kebangsaan (TWK)

1. Pancasila dapat dikatakan sebagai suatu sistem filsafat bila...
A. Sila-sila Pancasila harus kita lihat sebagai suatu rangkaian kesatuan
B. Susunan dan bentuknya hierarki piramidal
ADVERTISEMENT
C. Harus dipahami sebagai totalitas 5 sila
D. Pancasila harus dipahami secara utuh tidak terpisahkan
E. Semua jawaban benar
Jawaban: E
2. Bangsa Indonesia merupakan bangsa yang besar, memiliki ideologi Pancasila yang disegani dunia, penetapan Pancasila sebagai ideologi bangsa Indonesia ditandai dengan peristiwa...
A. Sidang I BPUPKI
B. Sidang II BPUPKI
C. Sidang I PPKI
D. Sidang II PPKI
E. Sidang III PPKI
Jawaban: C
3. Bangsa Indonesia merasa dirinya sebagai bagian dari seluruh umat manusia dan bekerja sama dengan bangsa lain merupakan pengamalan Pancasila sila...
A. Ketuhanan Yang Maha Esa
B. Kemanusiaan Yang Adil dan Beradab
C. Persatuan Indonesia
D. Kerakyatan yang Dipimpin oleh Hikmat Kebijaksanaan dalam Permusyawaratan/perwakilan
E. Keadilan Sosial bagi seluruh Rakyat Indonesia
ADVERTISEMENT
Jawaban B
4. Pancasila merupakan jiwa dan kepribadian bangsa Indonesia. Makna kepribadian bangsa adalah...
A. Sesuatu hal yang dimiliki suatu bangsa yang menjadikan unggul dan menonjol di dunia internasional.
B. Sesuatu hal yang membedakan satu bangsa dengan bangsa lainnya.
C. Sesuatu hal yang dimiliki oleh bangsa-bangsa lain.
D. Sesuatu hal yang secara alami dimiliki oleh suatu bangsa.
E. Sesuatu hal yang membuat satu bangsa dengan bangsa lainnya menjadi sama.
Jawaban: B
5. Dalam paham filsafat Pancasila harkat dan martabat manusia ditentukan oleh perilaku dan moral manusia itu sendiri, yakni:
A. Sikap kesungguhan manusia dalam memperjuangkan sesuatu yang menurutnya baik dan benar.
B. Sikap manusia yang bersumber pada kebutuhan hidup sehari-hari.
ADVERTISEMENT
C. Sikap kepribadian manusia yang baik, benar, dan semangat, tercermin pada mental dan batin pelaku.
D. Perilaku yang senantiasa merujuk pada setiap situasi yang sedang dihadapi.
E. Kebaikan yang diyakini tiap manusia dalam menjalani hidup.
Jawaban: C
6. Perbuatan baik buruk, benar salah, pantas atau tidak pantas dalam kebiasaan masyarakat tertentu bersumber pada norma...
A. Adat
B. Hukum
C. Susila
D. Sopan santun
E. Agama
Jawaban: A
7. Suasana kebatinan atau cita-cita hukum dasar negara RI terangkum dalam...
A. Ketetapan dan keputusan MPR/MPRS
B. Berbagai konvensi dan jurisprudensi yang berlaku
C. Pidato kenegaraan Presiden RI menjelang tanggal 17 Agustus
D. Empat pokok pikiran Pembukaan UUD 1945
E. TAP MPR NO. XX/MPR/1978
ADVERTISEMENT
Jawaban: D
8. Pedoman penghayatan dan pengamalan Pancasila ditetapkan pada...
A. 2 Maret 1978
B. 14 Maret 1978
C. 4 Maret 1978
D. 22 Maret 1978
E. 12 Maret 1978
Jawaban: A
9. Bila disimpulkan maka pokok-pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan UUD 1945 sebagai berikut, kecuali
A. Pokok pikiran tentang persatuan
B. Pokok pikiran tentang keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
C. Pokok pikiran tentang kedaulatan rakyat berdasar atas kerakyatan dan permusyawaratan perwakilan
D. Ketuhanan Yang Maha Esa yang berdasarkan atas kemanusiaan yang adil dan beradab
E. Pokok pikiran tentang pertahanan dan keamanan nasional
Jawaban: E
10. Menurut pasal 1 UUD 1945 amandemen, MPR tidak lagi melakukan sepenuhnya kedaulatan rakyat, karena...
ADVERTISEMENT
A. Kedaulatan berada di tangan rakyat
B. Kedaulatan sepenuhnya dilakukan melalui pilpres langsung
C. Kedaulatan berada di tangan legislatif dan presiden/wakil yang dilakukan melalui mekanisme pemilihan langsung
D. Kedaulatan berada di tangan Mahkamah Konstitusi
E. Sudah ada DPD
Jawaban: A

Tes Kompetensi Dasar (TKD)

11. Kisi-kisi = ...
A. Alat menangkap ikan
B. Alat hitung
C. Tabel
D. Terali
E. Pola kerja
Jawaban: D
12. Mudun = ...
A. Problema
B. Beradab
C. Referensi
D. Setuju
E. Mufakat
Jawaban: B
13. Boga = ...
A. Pakaian kebesaran
B. Makanan kenikmatan
C. Dekorasi tataruang
D. Pakaian pengantin
E. Tata rias
Jawaban: B
14. Rabun >< ...
ADVERTISEMENT
A. Tajam
B. Terang
C. Tepat
D. Jelas
E. Samar
Jawaban: D
15. Surai >< ...
A. Bubar
B. Usai
C. Purna
D. Berhimpun
E. Akhir
Jawaban: D
16. Pemerintah : Perpu = ...
A. Buruh : Demokrasi
B. Makan : Kenyang
C. MPR : UU
D. Hakim : Jaksa
E. Menteri : Kepres
Jawaban: C
17. Otonomi : Mandiri = ...
A. Hardisk : VGA card
B. Sabun : Mandi
C. Cerdas : Banyak akal
D. Bensin : Mesin
E. Rakyat : Masyarakat
Jawaban: C
18. Rokok : Asbak = Air : ...
A. Pancur
B. Selokan
C. Ember
D. Selang
E. Keran
Jawaban: C
19. Mana yang tidak masuk kelompoknya?
ADVERTISEMENT
A. Penyelidikan
B. Pengusutan
C. Penelitian
D. Pemeriksaan
E. Penuntutan
Jawaban: E
20. Mana yang tidak termasuk kelompoknya?
A. Srimpi
B. Kecak
C. Pendet
D. Jaipong
E. Angklung
Jawaban: E
21. Dengan 4 liter bensin sebuah mobil dapat menempuh jarak 32 km. Jika jarak yang akan ditempuh 56 km, berapa liter bensin yang diperlukan?
A. 5 liter
B. 6 liter
C. 7 liter
D. 8 liter
E. 9 liter
Jawaban: C
22. Jika x = 1/60 dan y = 60 persen, maka ...
A. x > y
B. x < y
C. x = y
D. x dan y tidak dapat ditentukan
e. x^2 > y
Jawaban: B
23. Jika a - b = 50 dan a/b = 2/4, berapakah b - a?
ADVERTISEMENT
A. -150
B. -320
C. 450
D. -125
E. -50
Jawaban: E
24. 11 x 9 : 99 - 0 = ...
A. 0
B. 1
C. 2
D. 3
E. 4
Jawaban: B
25. 455 x 45 : 455 - 3 = ...
A. -3
B. 42
C. 45
D. 55
E. 65
Jawaban: B
26. 4, 12, 48, 144, ...., 1728
A. 640
B. 386
C. 424
D. 576
E. 368
Jawaban: D
27. 1, 5, 11, 19, 29, ..., 55, ...
A. 39 dan 69
B. 41 dan 71
C. 35 dan 65
D. 39 dan 65
E. 40 dan 71
Jawaban: B
28. 60, 30, 90, 45, 135, ...., 202,5
ADVERTISEMENT
A. 125,5
B. 150
C. 175
D. 67,5
E. 167,5
Jawaban: D
29. Gambar yang cocok untuk selanjutnya dari gambar di bawah adalah ...
Tes gambar BUMN. Foto: Tes BUMN
Pilihan jawaban tes gambar BUMN. Foto: Tes BUMN
Jawaban: C
30. Bangun yang benar untuk jaring-jaring di bawah adalah...
Tes gambar BUMN. Foto: Tes BUMN
Pilihan jawaban tes gambar BUMN. Foto: Tes BUMN
Jawaban: B
31. Perhatikan teks di bawah ini!
Pelajar di Purwakarta mulai diwajibkan membawa alat kebersihan ke sekolah. Tujuannya, agar terlibat dalam penanganan kebersihan di lingkungan sekolah.
"Instruksi dari pak bupati (Dedi Mulyadi). Mulai pekan depan pelajar harus bawa sapu dan alat kebersihan lainnya," kata Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Purwakarta, Rasmita, Selasa (29/3).
Dia mengatakan, pelajar membawa alat kebersihan dua kali dalam seminggu. Teknisnya, sebelum masuk sekolah para siswa maupun siswi membersihkan lingkungan sekolah terlebih dulu.
ADVERTISEMENT
"Jadwalnya setiap hari Selasa dan Kamis. Sebelum masuk sekolah, mereka bersih-bersih lingkungan sekitar sekolah termasuk ruas jalan., pungut sampah untuk memisahkan sampah plastik dan organik. Sampah organik seperti daun dikumpulkan supaya jadi pupuk untuk menanam pohon di lingkungan sekolah," ujar Rasmita.
Selain itu, Rasmita menjelaskan setiap pelajar juga akan belajar di tempat pembuangan akhir sampah (TPAS) Cikolotok untuk belajar pengelolaan sampah.
"Selain belajar, instruksi dari pak bupati supaya pelajar mulai peka akan kesadaran sosial dan respek pada pemungut sampah yang tiap hari bersihkan Purwakarta dari sampah," imbuhnya.
Pelajar di Purwakarta menyukai kebersihan sehingga menyetujui usulan tersebut meskipun sempat mendapat protes dari para orangtua. Penanganan sampah, kata dia, selama ini selalu jadi permasalahan di setiap daerah. Peran pelajar agar sadar dalam pengelolaan sampah menurutnya harus dilakukan sejak dini.
ADVERTISEMENT
"Jika kesadaran kelola sampah dengan baik dilakukan sejak dini, maka kelak mental warga Purwakarta akan semakin baik," pungkas Ramita.
Judul yang tepat sesuai dengan isi berita di atas adalah...
A. Study Tour Pelajar Purwakarta ke TPAS Ciolotok untuk Belajar Pengelolaan Sampah
B. Belajar Pengelolaan Sampah, Siswa di Purwakarta Wajib Membersihkan Sekolah
C. Himbauan Disdikpora Purwakarta untuk Para Pelajar
D. Himbauan Pejabat Pemda Purwakarta untuk Sekolah-Sekolah
E. Pelajar di Purwakarta Wajib Bawa Alat Kebersihan Dua Kali Seminggu
Jawaban: E
32. Berdasarkan teks di atas, topik yang diangkat adalah tentang...
A. Pengelolaan sampah
B. Himbauan Kepala Disdikpora Purwakarta
C. Kebersihan lingkungan sekolah
D. Tugas baru para pelajar di Purwakarta
E. Study tour ke TPAS Cikolotok
ADVERTISEMENT
Jawaban: C
33. Berdasarkan teks di atas, upaya membersihkan lingkungan sekolah akan dilaksanakan pada hari ... terdapat dalam ...
A. Selasa dan Jumat, paragraf 1 kalimat ke 6
B. Senin dan Rabu, paragraf 2 kalimat ke 7
C. Senin dan Kamis, paragraf 1 kalimat ke 4
D. Jumat dan Sabtu, paragraf 2 kalimat ke 9
E. Selasa dan Kamis, paragraf 1 kalimat 8
Jawaban: E
34. Apa tujuan Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olaharaga Purwakarta mengikutsertakan pelajar untuk mengelola kebersihan sekolah?
A. Memudahkan pekerjaan para pemungut sampah
B. Belajar mengelola sampah di sekitar lingkungan sekolah
C. Melibatkan pelajar dalam penanganan kebersihan sekolah
D. Membantu pekerjaan petugas kebersihan sekolah
E. Menumbuhkan cinta kebersihan pada lingkungan sekolah
ADVERTISEMENT
Jawaban: C
35. Kalimat sumbang dalam teks tersebut ditunjukan dalam...
A. Paragraf 1 kalimat ke 6
B. Paragraf 2 kalimat ke 6
C. Paragraf 1 kalimat ke 4
D. Paragraf 2 kalimat ke 3
E. Paragraf 1 kalimat ke 7
Jawaban: D

Tes AKHLAK

36. Setiap pegawai BUMN wajib menjaga kerahasiaan data atau informasi perusahaan dan tidak boleh menyampaikannya kepada orang luar. Hal ini sebagai bentuk implementasi dari nilai...
A. Kompeten
B. Akhlak terpuji
C. Kolaboratif
D. Adaptif
E. Amanah
Jawaban : E
37. Mengikuti perkembangan teknologi guna memperbaiki langkah dan proses kerja untuk mendukung kualitas kinerja dan hasil merupakan penerapan nilai...
A. Amanah
B. Kompeten
C. Adaptif
D. Harmonis
E. Kolaboratif
ADVERTISEMENT
Jawaban : C
38. Menomorsatukan kepentingan perusahaan dan negara di atas kepentingan pribadi ataupun kelompok adalah implementasi nilai...
A. Amanah
B. Kompeten
C. Loyal
D. Harmonis
E. Adaptif
Jawaban : D
39. Selalu siap menerima pekerjaan di luar jam kerja yang sudah diputuskan adalah wujud implementasi tata nilai...
A. Loyal
B. Kompeten
C. Kolaboratif
D. Adaptif
E. Amanah
Jawaban : A
40. Amanah merupakan salah satu tata nilai utama di lingkungan pegawai BUMN. Yang dimaksud dengan perilaku amanah adalah selalu..., kecuali...
A. memenuhi janji dan komitmen
B. bertanggung jawab atas tugas, keputusan, dan tindakan yang dilakukan
C. berpegang teguh kepada nilai moral dan etika
D. membantu orang lain dalam meningkatkan kemampuan
ADVERTISEMENT
Jawaban: D
41. Selalu aktif berpartisipasi dan berkontribusi sesuai dengan keahlian untuk mencapai tujuan perusahaan merupakan penerapan tata nilai...
A. Loyal
B. Kompeten
C. Amanah
D. Adaptif
E. Kolaboratif
Jawaban: E
42. Kata manakah yang bukan tergolong sebagai Core values BUMN AKHLAK?
A. Amanah
B. Kepedulian
C. Loyal
D. Kolaboratif
Jawaban: B
43. Sifat tulus adalah salah satu sifat yang perlu dimiliki oleh pegawai BUMN, sesuai dengan core values AKHLAK yang mana?
A. Loyal
B. Amanah
C. Kolaboratif
D. Kompeten
Jawaban: A
44. Pegawai BUMN diharapkan mampu bekerja secara kontinu untuk meningkatkan kemampuan sesuai core values…
A. Kompeten
B. Adaptif
C. Loyal
D. Kolaboratif
Jawaban: A
45. Bersikap saling membantu sesama anggota organisasi adalah salah satu nilai AKHLAK…
ADVERTISEMENT
A. Kepedulian
B. Harmonis
C. Adaptif
D. Kolaboratif
Jawaban: B
46. Bagian dri sikap pegawai BUMN yang mempunyai nilai loyal adalah…
A. Komitmen
B. Kompetensi
C. Dedikasi
D. Kontribusi
Jawaban: A
47. Amanah adalah salah satu kepanjangan budaya kerja BUMN AKHLAK, emmiliki makna, yaitu:
A. Kami memegang teguh kepercayaan yang diberikan
B. Kami terus belajar dan mengembangkan kapabilitas
C. Kami saling peduli dan menghargai perbedaan
D. Kami Berdedikasi dan mengutamakan kepentingan bangsa dan negara
Jawaban: A
48. Nilai-nilai pada huruf "A" dalam AKHLAK adalah...
A. Adaptif, Agility
B. Amanah, Adaptif
C. Amanah, Agility
D. Arif, Agility
Jawaban: B
49. Amanah adalah bagian dari AKHLAK yang tersusun pada nomor...
A. 1
ADVERTISEMENT
B. 2
C. 3
D. 4
Jawaban: A
50. Sebutkan K dalam kata AKHLAK!
A. Kompeten dan Kolaboratif
B. Kompeten dan Kolerasi
C. Kompeten dan Komunikatif
D. Kreatif dan Kerja
Jawaban: A
(NSF)