Catat! Ini Jadwal Pra Pendaftaran PPDB Jakarta SMP, SMA, dan SMK

Kabar Harian
Menyajikan beragam informasi terbaru, terkini dan mengedukasi.
Konten dari Pengguna
18 Mei 2022 17:50 WIB
·
waktu baca 6 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Kabar Harian tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Jadwal dan tata cara pra pendaftaran PPDB Jakarta. Foto: Unsplash
zoom-in-whitePerbesar
Jadwal dan tata cara pra pendaftaran PPDB Jakarta. Foto: Unsplash
ADVERTISEMENT
Dinas Pendidikan DKI Jakarta baru saja mengumumkan jadwal Pra Pendaftaran PPDB Jakarta 2022 untuk jenjang SMP, SMA, dan SMK. Sebagai informasi, Pra Pendaftaran PPDB akan dilakukan secara online dengan menggunakan dua situs yang berbeda.
ADVERTISEMENT
Pra Pendaftaran PPDB Jakarta 2022 menggunakan situs sidanira.jakarta.go.id. Sementara untuk calon peserta yang ingin melakukan pengajuan akun, dapat mengakses laman ppdb.jakarta.go.id.
Lantas, bagaimana alur dan jadwal pelaksanaan Pra Pendaftaran yang harus diikuti oleh calon-calon pendaftar? Simak informasinya pada ulasan artikel di bawah ini.

Apa Itu Pra Pendaftaran PPDB Jakarta?

Pra Pendaftaran PPDB (Penerimaan Peserta Didik Baru) DKI Jakarta merupakan salah satu tahap yang harus dilalui oleh para pelajar untuk bisa masuk ke sekolah yang diinginkan.
Dalam penerapannya, PPDB DKI Jakarta 2022 mengacu pada Keputusan Kepala Dinas Pendidikan DKI Jakarta Nomor e-0011 Tahun 2022 Tentang Alur Proses Pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru Tahun Pelajaran 2022/2023.
Melihat dari peraturan tersebut, Pra Pendaftaran PPDB DKI 2022 dapat terlaksana mulai 17 Mei hingga 14 Juni 2022. Namun, untuk pengajuan dan aktivasi akun, setiap jenjang mulai dari SMP, SMA, dan SMK memiliki jadwal yang berbeda-beda.
ADVERTISEMENT

Tata Cara Pra Pendaftaran PPDB Jakarta

Setelah memahami pengertiannya, bagaimanakah tata cara Pra Pendaftaran PPDB Jakarta yang harus dilalui? Menyadur dari unggahan Instagram @disdikdki, berikut informasinya.

Jadwal Pra Pendaftaran PPDB Jakarta

Jadwal pra pendaftaran PPDB Jakarta untuk SMP, SMA, dan SMK. Foto: Unsplash
Kapan Pra Pendaftaran PPDB 2022? Seperti yang sudah dijelaskan sebelumnya, Dinas Pendidikan DKI Jakarta mengumumkan bahwa Pra Pendaftaran PPDB Jakarta sudah bisa diikuti mulai dari 17 Mei hingga 14 Juni 2022.
ADVERTISEMENT
Namun, jadwal pengajuan akun dari setiap jenjang SMP, SMA, dan SMK berbeda-beda. Lebih jelas, berikut jadwal Pra Pendaftaran PPDB Jakarta dari setiap jenjang.

Sekolah Menengah Pertama (SMP)

1. Jalur prestasi akademik dan non-akademik
2. Jalur afirmasi
Jalur afirmasi ditujukan untuk anak asuh panti, anak penyandang disabilitas, dan anak para tenaga kesehatan yang meninggal dunia dalam penangan Covid-19.
Jalur afirmasi bagi anak yang terdaftar dalam DTKS, anak dari penerima KJP, dan anak dari pengemudi Trans Jakarta yang mengemudikan bus kecil.
ADVERTISEMENT
3. Jalur zonasi
4. Jalur PTO dan Anak Guru
5. Tahap kedua

Sekolah Menengah Atas (SMA)

1. Jalur prestasi akademik dan non-akademik
ADVERTISEMENT
2. Jalur afirmasi
Jalur afirmasi ditujukan untuk anak asuh panti, anak penyandang disabilitas, dan anak para tenaga kesehatan yang meninggal dunia dalam penangan Covid-19.
Jalur afirmasi bagi anak yang terdaftar dalam DTKS, anak dari penerima KJP, dan anak dari pengemudi Trans Jakarta yang mengemudikan bus kecil.
3. Jalur zonasi
ADVERTISEMENT
4. Jalur PTO dan anak guru
5. Tahap kedua dan PPDB bersama tahap II
Jadwal pra pendaftaran SMK dimulai tanggal 13 Juni 2022. Foto: Unsplash

Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)

1. Jalur prestasi akademik dan non-akademik
2. Jalur afirmasi
Jalur afirmasi ditujukan untuk anak asuh panti, anak penyandang disabilitas, dan anak para tenaga kesehatan yang meninggal dunia dalam penangan Covid-19.
ADVERTISEMENT
Jalur afirmasi bagi anak yang terdaftar dalam DTKS, anak dari penerima KJP, dan anak dari pengemudi Trans Jakarta yang mengemudikan bus kecil.
3. Jalur PTO dan anak guru
4. Tahap Kedua dan PPDB Bersama Tahap III

Ketentuan Pra Pendaftaran PPDB Jakarta

Setelah mengetahui jadwal yang ditentukan, ada beberapa ketentuan yang harus dipenuhi. Berikut adalah ketentuan dokumen yang harus dipenuhi, di antaranya:
ADVERTISEMENT

Jenjang SMP

Jenjang SMA/SMK

ADVERTISEMENT
(JA)