Asyiknya Berburu Sampah Plastik di Hutan Mangrove Denpasar

Konten Media Partner
20 Februari 2019 21:07 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
DENPASAR, kanalbali.com - 110 peserta dari komunitas, warga umum, mahasiswa dan pelajar juga emapat mahasiswa asing dari Universitas Dyana Pura pun antusias mengikuti susur mangrove sambil memungut sampah plastik di kawasan hutan mangrove DAM Estuaru, Batu Lumbang, Pemogan, Denpasar. Rabu 20/2.
ADVERTISEMENT
Kegiatan yang tiap tahunnnya dilaksanakan merupakan salah satu lomba yang diadakan untuk menyambut HUT Kota Denpasar yang bertujuan meningkatkan motivasi masyarakat dan siswa untuk melestarikan mangrove. Dan juga mengajak masyarakat agar tidak membuang sampah plastik ke sungai
(Kanal Bali/ZTE)