Ikut Berduka, Turis Asal Perancis Pun Kumpulkan Bantuan

Konten Media Partner
3 Oktober 2018 2:59 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Ikut Berduka, Turis Asal Perancis Pun Kumpulkan Bantuan
zoom-in-whitePerbesar
ADVERTISEMENT
TURIS asal perancis, Julie, membawa sembako untuk membantu para korban di Palu dan Donggala (kanalbali/KR10)
ADVERTISEMENT
DENPASAR, kanalbali.com - Seorang turis asal Perancis, Selasa (2/10) ikut berbaur dengan sejumlah warga yang mengumpulkan bantuan untuk korban bencana Palu di Kapal Rumah Sakit KRI dr. Soerhaso-99 yang bersandar di Pelabuhan Benoa
Ia adalah Julie, yang membawa dua karung beras dan membawa empat kardus minuman mineral. Saat dihampiri ia mengatakan menunggu suaminya yang bernama Fernando untuk bersama-sama membawa barang tersebut ke Kapal."Kami sangat bersedih dan menyisihkan sedikit dana untuk membeli sembako bagi para korban," ujarnya.
Ia yang menginap di Ubud (Gianyar Bali) sejak pagi naik sepada motor dan mencari beras dan air di supermaket."Semoga bantuan ini akan berguna para korban selamat semua. Itu harapan saya," tutupnya.(kanalbali/KR10).
ADVERTISEMENT