Berikut Formasi Penerimaan CPNS Pemprov Kepri Tahun 2021, Alokasi 36 Orang

Konten Media Partner
1 Juli 2021 14:20 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Ilustrasi tes CPNS. Foto: Nyoman Hendra Wibowo/ANTARA FOTO
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi tes CPNS. Foto: Nyoman Hendra Wibowo/ANTARA FOTO
ADVERTISEMENT
Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) telah mengumumkan kuota dan persyaratan seleksi penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun 2021.
ADVERTISEMENT
Berdasarkan pengumuman Nomor 800/1201/BKPSDM-SET/2021 yang ditandatangani Gubernur Kepri, Ansar Ahmad , pada 30 Juni 2021, disebutkan jumlah keseluruhan formasi CPNS Kepri 2021 sebanyak 36 orang.
Jumlah tersebut terdiri dari formasi khusus disabilitas untuk tenaga kesehatan 1 orang. Kemudian formasi umum yakni tenaga kesehatan 18 orang dan tenaga teknis 17 orang.
Adapun jadwal seleksi CPNS Pemprov Kepri 2021 ini mulai dari:
ADVERTISEMENT
Sementara itu, rincian persyaratan, kualifikasi pendidikan dan formasi yang dibuka sebagai berikut:
Untuk diketahui, Pemprov Kepri turut membuka penerimaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjdian Kotrak (PPPK) yang merupakan keseluruhan tenaga guru sebanyak 867 orang.
Adapun detil persyaratan dan penempatan PPPK guru Pemprov Kepri sebagai berikut: