Astra International Tebar Dividen Interim 2023 Rp 3,96 T, Catat Jadwalnya

3 Oktober 2023 17:41 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Gedung Astra Foto: Helmi Afandi/kumparan
zoom-in-whitePerbesar
Gedung Astra Foto: Helmi Afandi/kumparan
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Emiten konglomerasi PT Astra International Tbk (ASII) segera membagikan dividen interim tahun buku 2023 sebesar Rp 3,96 triliun.
ADVERTISEMENT
Dengan begitu, para pemegang saham Astra akan mengantongi dividen Rp 98 per lembarnya. Adapun pada penutupan perdagangan sore ini, Selasa (3/10), harga saham ASII turun 75 poin (1,20 persen) ke level 6.300 per lembarnya.
“Rencana pembagian dividen interim untuk periode tahun buku 2023 sesuai dengan keputusan direksi yang telah disetujui dewan komisaris pada tanggal 29 September 2023," ungkap Sekretaris Perusahaan ASII, Gita Tiffany Boer dalam keterbukaan informasi di BEI, Selasa (3/10).
Berikut jadwal pembayaran dividen interim AALI:
ADVERTISEMENT