Ditutup di Zona Merah, IHSG Melemah 0,72 Persen

17 Januari 2022 16:13 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Layar menampilkan pergerakan indeks harga saham di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Selasa (14/12/2021). Foto: Hafidz Mubarak A/ANTARA FOTO
zoom-in-whitePerbesar
Layar menampilkan pergerakan indeks harga saham di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Selasa (14/12/2021). Foto: Hafidz Mubarak A/ANTARA FOTO
ADVERTISEMENT
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berakhir di zona merah pada penutupan perdagangan saham sore ini, Senin (17/1). IHSG ditutup melemah 48,353 poin (0,72 persen) ke posisi 6.645,048.
ADVERTISEMENT
Indeks LQ45 juga ditutup melemah 4,930 poin (0,52 persen) ke 948,016. Sebanyak 203 saham naik, 340 saham turun, dan 137 saham stagnan.
Frekuensi saham ditransaksikan sebanyak 1.273.965 kali dengan total volume perdagangan sebanyak 16,652 miliar saham senilai Rp 9,839 triliun.
Saham-saham penekan indeks atau top losers sore ini di antaranya PT PP (PTPP) yang turun 70 poin (7,00 persen) ke Rp 930, Bank IBK Indonesia (AGRS) turun 11 poin (6,92 persen) ke Rp 148, Allo Bank Indonesia (BBHI) turun 400 poin (6,64 persen) ke Rp 5.625, Bukalapak (BUKA) turun 26 poin (6,63 persen) ke Rp 366, Bekasi Asri Pemula (BAPA) turun 7 poin (6,36 persen) ke Rp 103.
Mengutip data Financial Times, nilai tukar rupiah sore ini juga melemah 20,00 poin (0,14 persen) di Rp 14.315,00 terhadap dolar AS.
ADVERTISEMENT
Berikut kondisi bursa saham Asia sore ini: