Foto: Pria Asal Ciamis Sukses Budidaya Kura-kura Hijau Brasil

19 Desember 2023 15:21 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Reynaldi Anggiaswara, menunjukkan anak kura-kura hijau atau kura red-ear slider (trachemys scripta elegans) di penangkaran War's turtle, Desa Sukamaju, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Selasa (19/12).
ADVERTISEMENT
Berawal dari hobi memelihara hewan reptil, Reynaldi membudidayakan kura-kura hijau Brasil yang dipasarkan secara online melalui media sosial.
Reynaldi menjual satu ekor kura-kura hijau Brasil dengan harga Rp 35 ribu hingga Rp 150 ribu. Omzet yang didapatnya mencapai Rp 1 juta perbulan.
Pasar penjualan kura-kura Brasil tersebut tembus ke wilayah Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, Lampung, hingga Bali.
Reynaldi Anggiaswara, menunjukan anak kura-kura hijau atau kura red-ear slider (trachemys scripta elegans) di penangkaran War's turtle, Desa Sukamaju, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Selasa (19/12/2023). Foto: Adeng Bustomi/ANTARA FOTO