IHSG Sesi I Bertahan Menguat, Naik 0,69 Persen

18 Mei 2022 12:15 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Karyawan mengamati layar pergerakan perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Kamis (10/9). Foto: Reno Esnir/ANTARA FOTO
zoom-in-whitePerbesar
Karyawan mengamati layar pergerakan perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Kamis (10/9). Foto: Reno Esnir/ANTARA FOTO
ADVERTISEMENT
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berhasil bertahan di zona hijau pada penutupan sesi I, Rabu (18/5). IHSG menguat 46,16 poin (0,69 persen) ke 6.690,63.
ADVERTISEMENT
Sebanyak 285 saham menguat, 215 saham melemah, dan 169 saham stagnan. Volume perdagangan terhitung 13,87 miliar saham dengan frekuensi 883.270 kali dan turnover Rp 9,95 triliun.
Tercatat investor asing di siang ini juga melakukan beli bersih atau net buy sebesar Rp 2,8 triliun di pasar reguler.

Berikut saham-saham yang menjadi penopang IHSG di siang ini:

ADVERTISEMENT
Rupiah juga terpantau menguat siang ini terhadap Dolar AS sebesar 27 poin (0,18 persen) ke Rp 14.671 berdasarkan data Bloomberg pukul 12:10 WIB.

Pergerakan IHSG ini juga sejalan dengan perdagangan di bursa regional: