Klasemen Liga Spanyol: Real Madrid Juara Liga Spanyol ke-34 Kali

17 Juli 2020 4:15 WIB
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Para pemain Real Madrid berselebrasi usai mencetak gol di pertandingan La Liga Santander Real Madrid vs Villarreal di Stadion Alfredo Di Stefano, Madrid, Spanyol, (16/7). Foto: Sergio Perez REUTERS
zoom-in-whitePerbesar
Para pemain Real Madrid berselebrasi usai mencetak gol di pertandingan La Liga Santander Real Madrid vs Villarreal di Stadion Alfredo Di Stefano, Madrid, Spanyol, (16/7). Foto: Sergio Perez REUTERS
ADVERTISEMENT
Sepuluh pertandingan Liga Spanyol pekan ke-37 digelar serentak, Jumat (17/7) dini hari WIB tadi. Sebabnya, hasil dua laga di pekan ini, Barcelona vs Osasuna dan Real Madrid vs Villarreal, bisa memastikan hasil akhir siapa yang akan menjadi juara di Liga Spanyol 2019/2020.
ADVERTISEMENT
Hasilnya Real Madrid menjadi juara Liga Spanyol untuk kali ke-34 sepanjang sejarah. Gelar tersebut didapat setelah Madrid mengalahkan Villareal dengan skor 2-1 sementara Barcelona malah kalah di Camp Nou dengan skor 1-2 dari Osasuna.
Meski masih tersisa satu pertandingan lagi, Barcelona di posisi dua dengan 79 poin tidak akan mampu mengejar Madrid yang kini memiliki 86 poin dari 37 laga.
Pemain Barcelona Lionel Messi berselebrasi usai mencetak gol pada pertandingan La Liga Santander FC Barcelona vs Osasuna di Stadion Camp Nou, Barcelona, Spanyol. Foto: Albert Gea REUTERS

Berikut klasemen Liga Spanyol usai pekan-37

=====AKHIR ZONA LIGA CHAMPIONS=====
ADVERTISEMENT
=====AKHIR ZONA LIGA EUROPA=====
=====ZONA DEGRADASI=====
*** Simak panduan lengkap corona di Pusat Informasi Corona.