Torino vs AS Roma: Prediksi Skor, Line Up, Head to Head & Jadwal Tayang

20 Mei 2022 8:32 WIB
ยท
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Torino vs AC Milan. Foto: Massimo Pinca/REUTERS
zoom-in-whitePerbesar
Torino vs AC Milan. Foto: Massimo Pinca/REUTERS
ADVERTISEMENT
Torino akan menantang ketangguhan AS Roma pada pekan terakhir Liga Italia musim 2021/22. Pertandingan ini nantinya bakal dilangsungkan di Stadion Olimpico Grande Torino pada Sabtu (21/5) dini hari WIB.
ADVERTISEMENT
Hingga kini, Torino tertahan di peringkat ke-10 dengan torehan 50 poin. Tim yang dinakhodai Ivan Juric ini tercatat telah membukukan 11 hasil imbang, 13 kemenangan & 13 kekalahan dalam 37 pertandingan.
Di sisi lain, AS Roma harus puas menduduki posisi 6 sebab hanya mampu mengemas 60 poin. Armada Jose Mourinho berhasil mengoleksi 17 kemenangan, 9 hasil imbang, dan 11 kali kalah.
Jika dilihat dari bentrokan terakhir kedua tim di tahun lalu, AS Roma berhasil mengiris tipis Torino dengan skor 1-0. Lantas, mampukah I Giallorossi mempertahankan tren positifnya kala bersua Torino di laga nanti?
Selebrasi pemain AS Roma Tammy Abraham usai mencetak gol ke gawang Lazio pada perandingan lanjutan Liga Italia di Stadio Olimpico, Roma, Italia. Foto: Tiziana FABI / AFP

Prediksi Skor Torino vs AS Roma

ADVERTISEMENT
Betimate memprediksi Torino bakal melibas AS Roma dengan skor tipis 2-1.

Prediksi Line Up Torino vs AS Roma

Torino (3-4-3): Berisha; Rodriguez, Zima, Izzo; Vojvoda, Ricci, Lukic, Aina; Brekalo, Belotti, Praet.
AS Roma (3-4-3): Patricio; Ibanez, Smalling, Karsdorp; Spinazzola, Perez, Cristante, Maitland-Niles; Zalewski, Abraham, Pellegrini.

Head to Head Torino vs AS Roma

Jadwal Tayang Torino vs AS Roma

Duel Torino melawan AS Roma akan digelar pada Sabtu (21/5) pukul 01.45 WIB. Laga ini dapat ditonton secara langsung melalui Vidio.
Penulis: Hamas Nurhan R T