5 Berita Paling Menarik Hari Ini

26 September 2019 19:39 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Sejumlah mahasiswa pendemo menolak UU KPK dan RUU KUHP menarik sepeda motor dan merusaknya dari gedung DPRD Provinsi Sulawesi Tenggara setelah menjebol pagar, Kendari. Foto: ANTARA FOTO/Jojon
zoom-in-whitePerbesar
Sejumlah mahasiswa pendemo menolak UU KPK dan RUU KUHP menarik sepeda motor dan merusaknya dari gedung DPRD Provinsi Sulawesi Tenggara setelah menjebol pagar, Kendari. Foto: ANTARA FOTO/Jojon
ADVERTISEMENT
Aksi demonstrasi mahasiswa tolak berbagai RUU di sejumlah daerah kembali menjadi sorotan berita hari ini, Kamis (26/9). Di Kota Kendari, Sultra, Randi (22), mahasiswa Universitas Halu Oleo, tewas tertembak saat berunjuk rasa. Sementara itu, berita hari ini yang menjadi trending lainnya adalah unggahan video ambulans Pemprov DKI dan PMI yang dituding menyuplai batu dan bensin ke pendemo. Polda Metro Jaya akhirnya mengklarifikasi unggahan tersebut. Bagi Anda yang tidak sempat mengikuti berita hari ini, kumparan merangkumnya untuk Anda.
ADVERTISEMENT

Jokowi Pertimbangkan Terbitkan Perppu atas UU KPK

Presiden Joko Widodo Usai Pertemuan dengan para tokoh di Istana Merdeka. Foto: Kevin S. Kurnianto/kumparan

Penjelasan TNI soal Polisi yang Masuk Wisma Marinir

Pasukan Marinir saat negosiasi dengan warga. Foto: Andreas Ricky Febrian/kumparan
ADVERTISEMENT

Polisi Klarifikasi soal Ambulans yang Berisi Batu

Wartawan mengambil gambar mobil ambulans milik Pemprov DKI Jakarta yang ditahan di Halaman Polda Metro Jaya, Jakarta, Kamis (26/9/2019). Foto: ANTARA FOTO/Reno Esnir

Seorang Mahasiswa Tewas saat Demo di Kota Kendari

Korban tewas dalam unjuk rasa di Sulawesi Tenggara, Kamis (26/9/2019). Foto: Dok. Istimewa
ADVERTISEMENT

Mantan Ketua DPD Irman Gusman Bebas

Irman Gusman (kanan) di ruang sidang Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, Rabu (31/10/2018). Foto: Jamal Ramadhan/kumparan
ADVERTISEMENT