4+
Sedikitnya 100 rumah terbakar dan 400 orang kehilangan tempat tinggal pada Senin (10/1), setelah kebakaran melanda sebuah permukiman kumuh di Kota Iquique, di Chili utara.
ADVERTISEMENT
Delegasi presiden untuk provinsi Tamarugal, Miguel Angel Quezada, mengatakan api telah dipadamkan pada Senin malam. Quezada juga mengatakan banyak rumah yang hancur dibangun di pemukiman perkotaan yang tidak teratur, dilansir Reuters.
Sedang memuat...
0 01 April 2020
S
Sedang memuat...
Pihak berwenang telah mendirikan tempat penampungan untuk 280 keluarga yang terkena dampak kebakaran .

***