Foto: 9 Wilayah Pesisir Jakarta Terendam Banjir Rob

7 Desember 2022 17:50 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
Warga melintasi banjir rob di Muara Angke, Jakarta, Rabu (7/12).
ADVERTISEMENT
Banjir rob atau banjir pesisir tersebut terjadi akibat adanya aktivitas pasang air laut yang bersamaan dengan fase bulan purnama.
BPBD DKI Jakarta merilis sembilan wilayah pesisir berpotensi terdampak banjir rob yang diperkirakan terjadi pada 6 - 13 Desember 2022, yaitu:
1. Kamal Muara
2. Kapuk Muara
3. Penjaringan
4. Pluit
5. Ancol
6. Kamal
7. Marunda
8. Cilincing
9. Kalibaru
Siswa berjalan melintasi banjir rob di Muara Angke, Jakarta, Rabu (7/12/2022). Foto: Darryl Ramadhan/Antara Foto