Foto: Aktivitas Warga Kampung Akuarium Jelang Pembangunan Rumah Lapis

9 Oktober 2019 12:23 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Suasana di Kampung Akuarium, Penjaringan, Jakarta Utara, Rabu (9/10). Foto: Iqbal Firdaus/kumparan
zoom-in-whitePerbesar
Suasana di Kampung Akuarium, Penjaringan, Jakarta Utara, Rabu (9/10). Foto: Iqbal Firdaus/kumparan
ADVERTISEMENT
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta berencana membangun permukiman di Kampung Akuarium, Penjaringan, Jakarta Utara. Pembangunan itu akan menggunakan konsep rumah lapis sebanyak 142 unit.
ADVERTISEMENT
Rumah lapis itu bertipe 27 meter persegi dengan tinggi maksimal 4 lantai.
Warga beraktivitas di Kampung Akuarium, Penjaringan, Jakarta Utara, Rabu (9/10). Foto: Iqbal Firdaus/kumparan
Bangunan di Kampung Akuarium, Penjaringan, Jakarta Utara, Rabu (9/10). Foto: Iqbal Firdaus/kumparan
Saat ini, di Kampung Akuarium terdapat 98 shelter semi permanen yang berjejer di pinggir jalan. Terdapat juga lapangan di tengah kampung agar di lahan itu dibangun bangunan yang lebih kokoh untuk tempat tinggal.
Di depan rumah, warga membuat kebun mini yang ditanam berbagai tanaman hijau.
Suasana di Kampung Akuarium, Penjaringan, Jakarta Utara, Rabu (9/10). Foto: Iqbal Firdaus/kumparan
Suasana di Kampung Akuarium, Penjaringan, Jakarta Utara, Rabu (9/10). Foto: Iqbal Firdaus/kumparan
Suasana di Kampung Akuarium, Penjaringan, Jakarta Utara, Rabu (9/10). Foto: Iqbal Firdaus/kumparan
Sebelumnya Kampung Akuarium pernah digusur pada tahun 2016 silam di era Gubernur Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok.
Kini, di era Anies Baswedan, keluarnya Kepgub Nomor 878 Tahun 2018 tentang gugus tugas pelaksanaan penataan kampung dan masyarakat. Kampung Akuarium akan dibangun kembali permukiman.
Warga beraktivitas di Kampung Akuarium, Penjaringan, Jakarta Utara, Rabu (9/10). Foto: Iqbal Firdaus/kumparan
Warga beraktivitas di Kampung Akuarium, Penjaringan, Jakarta Utara, Rabu (9/10). Foto: Iqbal Firdaus/kumparan
Warga beraktivitas di Kampung Akuarium, Penjaringan, Jakarta Utara, Rabu (9/10). Foto: Iqbal Firdaus/kumparan
Warga beraktivitas di Kampung Akuarium, Penjaringan, Jakarta Utara, Rabu (9/10). Foto: Iqbal Firdaus/kumparan
Warga beraktivitas di Kampung Akuarium, Penjaringan, Jakarta Utara, Rabu (9/10). Foto: Iqbal Firdaus/kumparan
Warga menjemur pakaian di Kampung Akuarium, Penjaringan, Jakarta Utara, Rabu (9/10). Foto: Iqbal Firdaus/kumparan
Warga beraktivitas di Kampung Akuarium, Penjaringan, Jakarta Utara, Rabu (9/10). Foto: Iqbal Firdaus/kumparan